29.3 C
Manokwari
Kamis, November 28, 2024
29.3 C
Manokwari
More

    Update Covid-19 Teluk Bintuni: 9 Positif, 45 Pasien sembuh

    Published on

    Bintuni- Tim Satgas Covid-19, kabupaten Teluk Bintuni menginformasi, berdasarkan hasil pemeriksaan dilaboratorium klinik RSUD Bintuni mengunakan metode realtime-PCR pada tanggal 23 September 2020, didapatkan 9 orang yang terkonfirmasi covid-19.

    Baca juga:  Alimuddin Suarakan Lawan Keserakahan, Kubu Yo Join Beri Balasan Menohok

    “Kabar baiknya, ada 45 pasien yang dinyatakan sembuh,” kata Juru bicara tim satgas covid-19 kabupaten Teluk Bintuni, dr Wiendo, kamis(24/9/20).

    Ke -9 pasien yang terconfirmasi covid-19 akan menjalani isolasi di bangsal covid-19, RSUD Bintuni dan kampung Mansina.

    Baca juga:  Hanya 37%, Kepatuhan Pejabat Teluk Bintuni Laporkan LHKPN Jauh dari Harapan

    “Mereka akan diberikan obat-obatan dan multivitamin, sehingga dapat mempercepat proses penyembuhan dan memutus rantai penularan covid-19,” tambah dr Wiendo.

    Baca juga:  KPU Bintuni Klarifikasi Keterlambatan Laporan LPPDK

    Hingga 24 September 2020, total 378 warga kabupaten Teluk Bintuni yang terkonfirmasi positif covid-19, 202 pasien diantaranya dinyatakan sembuh. (LPB5/red)

    Latest articles

    Soal Klaim Kemenangan Paslon HERO, Milan Kaunang : Ini Real Count...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pasangan Calon Kepala Daerah Manokwari Hermus Indou-Mugiyono telah mendeklarasikan kemenangan pada Rabu (27/11/2024) malam. Paslon nomor urut 2 tersebut menyebut perolehan suara...

    More like this

    Yo-Join Raup Mayoritas Suara Di Tempat Kelahiran Joko Lingara  

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com-Distrik Kamundan sebagai tempat kelahiran Calon wakil Bupati Joko lingara yang berpasangan dengan...

    Hasil Quick Count Sementara Pilkada Bintuni: Yo Join Unggul 53%

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com– Quick count sementara Pilkada Teluk Bintuni menempatkan pasangan Yohanis Manibuy-Joko Lingara (Yo...

    Pilkada Bintuni: Yo Join Unggul di Kampung Argosimerai Sp5

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy-Joko Lingara (Yo...