28.6 C
Manokwari
Jumat, Mei 23, 2025
28.6 C
Manokwari
More

    YKB Papua Barat Berikan Trauma Healing untuk Anak-Anak Korban Kebakaran Borobudur

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Yayasan Kemala Bhayangkara (YKB) Papua Barat pada Senin (11/10/2021) memberikan trauma healing kepada anak-anak korban kebakaran Kompleks Borobudur di tempat pengungsian sementara Gedung Wanita Manokwari.

    Ketua YKB Papua Barat, Martha Tornagogo, menyampaikan trauma healing dilakukan pada anak-anak agar menghilangkan trauma pasca kebakaran.

    Baca juga:  Produksi Senpi Rakitan di Manokwari Terbongkar, Sudah Banyak Beredar-Dihargai Belasan Juta

    “Yayasan Kemala Bhayangkari dan tim healing dari Polda Papua Barat datang ke sini untuk mengurangi dampak mental setelah kejadian kebakaran agar mereka bisa kembali ceria. Nanti kita akan jadwalkan agar trauma healing bisa diberikan secara rutin,” ujarnya.

    Baca juga:  5.000 lebih Warga IKT Manokwari Rayakan Natal Pertama di Tongkonan

    Selain di Gedung Wanita, upaya trauma healing juga diberikan pada anak-anak korban kebakaran yang berada di pengungsian KLK. Selain mendapatkan trauma healing, puluhan anak-anak tersebut juga dilakukan pemeriksaan terhadap kesehatannya.

    Baca juga:  Pemuda Papua Barat Didorong Ambil Peran dalam Penyelamatan Lingkungan    

    Salah satu petugas kesehatan dari Biddokes Polda Papua Barat, dr. Eni Indrawati, menyampaikan sejumlah keluhan terutama anak-anak adalah batuk, pilek, dan demam. Untuk memberikan ketahanan tubuh bagi anak-anak diberikan multivitamin. (LP3/Red)

    Latest articles

    Biaya Perjalanan Dinas ASN 2026: Papua Tertinggi, Rp580 Ribu per Hari

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com - Provinsi Papua tercatat sebagai wilayah dengan alokasi biaya perjalanan dinas tertinggi bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) pada 2026. Berdasarkan aturan terbaru yang...

    More like this

    Biaya Perjalanan Dinas ASN 2026: Papua Tertinggi, Rp580 Ribu per Hari

    JAKARTA, LinkPapua.com - Provinsi Papua tercatat sebagai wilayah dengan alokasi biaya perjalanan dinas tertinggi...

    Ngopi Bareng di Jayapura, Kepala BKN Tekankan Harmoni dan Kolaborasi ASN

    JAYAPURA, LinkPapua.com - Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) Prof Zudan Arif menekankan pentingnya harmoni,...

    Simon Tahamata Ditunjuk PSSI Jadi Kepala Pemandu Bakat Timnas Indonesia

    JAKARTA, LinkPapua.com - PSSI menunjuk legenda sepak bola Belanda berdarah Maluku, Simon Tahamata, sebagai...