29.9 C
Manokwari
Sabtu, Maret 15, 2025
29.9 C
Manokwari
More

    Personel Satgas TMMD dan Warga Kampung Idoor Jalani Pemeriksaan Kesehatan

    Published on

    BINTUNI, Linkpapua.com- Seluruh personel Satuan Tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-111 di Kampung Idor Distrik Wamesa, yang terdiri dari anggota TNI, Polri, maupun warga setempat menjalani pengecekan kesehatan rutin, Rabu (30/6/2021).

    Komandan Kodim 1806/Teluk Bintuni, Letkol Inf Kadek Abriawan S.I.P., mengatakan sebelum memulai pekerjaan, dilaksankan pemeriksaan kesehatan oleh tim kesehatan dari Kesdam XVIII Kasuari yang terlibat Satgas TMMD TA 2021.

    Baca juga:  Kodim 1806/TB Gelar Turnamen Panahan Tradisional, Seratusan Peserta Bersaing

    Selain pengecekan kesehatan, Satgas juga diimbau untuk mematuhi protokol kesehatan (prokes) karena pelaksanaan TMMD masih dalam situasi pendemi Covid-19.

    Baca juga:  Pemkab Bintuni Paparkan Realisasi APBD 2023, Belanja Capai Rp3,4 T

    TMMD Kodim 1806/Teluk Bintuni yang dilaksanakan di Kampung Idoor, Distrik Wamesa, ada beberapa sasaran fisik yang dikerjakan.

    Pertama, rumah layak huni tipe 36 sebanyak 8 unit yang saat ini telah mencapai 80 persen pengerjaannya. Kedua, pengerasan jalan sepanjang 375 meter dan sudah rampung 100 persen. Ketiga, pembangunan sarana air bersih sepanjang 1.900 meter yang juga telah selesai 100 persen pengerjaannya. (LP5/red)

    Latest articles

    Eks Gubernur Malut Abdul Ghani Kasuba Meninggal, Dimakamkan Sesuai Wasiat

    0
    TERNATE, LinkPapua.com – Mantan Gubernur Maluku Utara (Malut), Abdul Ghani Kasuba, meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Chasan Boesoeirie, Ternate, Jumat...

    More like this

    Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni Gelar Ibadah Syukur Usai Dilantik

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni periode 2025-2030, Yohanis Manibuy...

    Wabup Teluk Bintuni Sidak OPD, Dapati ASN-Honorer Bolos Kerja

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, mendapati aparatur sipil...

    Bupati Teluk Bintuni Kunjungi Distrik Aroba, Serap Aspirasi Warga

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, turun langsung ke Distrik Aroba...