26.2 C
Manokwari
Senin, April 28, 2025
26.2 C
Manokwari
More

    4 Karyawan Terdampak Corona, Hadi Tutup Dua Hari

    Published on

    MANOKWARI – Pasca ditemukannya karyawan Hadi Supermarket yang dinyatakan positif covid-19, management Hadi Department Store memutuskan untuk dua hari kedepan salah pusat perbelanjaan di Manokwari tersebut tutup sementara waktu.

    Sesuai dengan selebaran yang beredar di masyarakat, management Hadi menuliskan sesuai dengan rekomendasi dari Gugus Tugas Corona Virus Disease (Covid-19) Manokwari untuk memutus mata rantai covid-19 demi menjaga keselamatan, kesehatan dan kenyamanan bersama maka akan dilakukan sterilisasi disemua area bagian penjualan, area loker, area kantor dan gudang.

    Baca juga:  Harga Komoditas di Pasar Wosi Manokwari: Cabai Turun, Beras Masih Tinggi

    Untuk itu penutupan akan dilakukan penutupan sementara pada 10-11 September. Buka normal kembali pada Sabtu 12 September 2020. Operasional toko tetap memberlakukan protokol kesehatan.

    Baca juga:  Pemkab Manokwari Serahkan Bansos untuk Ratusan Tokoh Agama

    Sebelumnya pihak Hadi telah mengkonfirmasi 4 karyawannya yang dinyatakan positif covid-19. Management Hadi juga sudah menyampaikan ini ke gugus tugas covid-19 Manokwari dan DPRD Manokwari. (LPB3/red)

    Latest articles

    Kejari Manokwari Usut Penyimpangan KUR Bank Papua, Indikasi Kerugian Miliaran

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kejaksaan Negeri (Kejari) Manokwari, Papua Barat, tengah mengusut dugaan penyimpangan penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Bank Papua Unit Manokwari Selatan...

    More like this

    Trisep Kambuaya Dorong Peningkatan Fasilitas sejumlah Puskesmas di Manokwari

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Anggota DPRK Manokwari Trisep Kambuaya saat menghadiri Musrenbang tingkat distrik Manokwari Barat,...

    Penumpang PELNI Didorong Manfaatkan PELNI Mobile, Memudahkan Pembelian Tiket

    MANOKWARI, Linkpapua.com- GM PT Pelayaran Indonesia (PELNI) Manokwari Yusuf menyampaikan dalam momentum HUT PT...

    Resmi Digelar, Musrenbang Distrik Manokwari Barat, Manokwari Timur dan Manokwari Utara, Bupati: Fokus Program Prioritas

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pemkab Manokwari menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) yang digelar bersamaan yaitu distrik...