27.2 C
Manokwari
Rabu, Mei 21, 2025
27.2 C
Manokwari
More

    Yacob Fonataba Tegaskan Perampingan jadi 30 OPD di Pemprov PB Masih Digodok

    Published on

    Manokwari, Linkpapua.com – Pj Sekretaris Daerah Papua Barat Yacob Fonataba mengatakan, perampingan Organisasi Perangkat Daerah (OPD di Pemrov Papua Barat sedang dalam penggodokan. Menurutnya, pemprov masih mengkaji beberapa variabel agar perampingan benar benar memberi efek pada efisiensi kinerja.

    “Intinya, perampingan OPD ini masih tahapan proses tahapan,” kata Yacob kepada wartawan, Senin (18/9/2023).

    Baca juga:  Reses di Kaimana, Yomima Sorik Janjikan Penyaluran Modal Usaha Bagi Perempuan

    Ia menjelaskan, perampingan tetap mengacu pada aturan yang berlaku. Keputusan mengenai hal ini tentu atas persetujuan dari pemerintah pusat.

    “Tentunya, kita kaji dulu, nanti akan di bahas lagi”, katanya.

    Yacob mengemukakan, pengkajian akan dicocokan apakah sesuai sesuai prioritas atau tidak. Tentunya kata dia, variabel serta indikatornya.

    Baca juga:  Penuhi Stok di Manokwari, Dinkes Papua Barat Gelar Donor Darah

    Karenanya, perampingan dari 40 OPD menjadi 30 yang diajukan ke Kemendagri, tidak serta merta diterima. Menurutnya, ada banyak variabel yang dilihat sebelum sampai pada ketentuan akhir.

    “Jadi begitu, lihat jelas sesuai prioritas atau tidak, ini sedang dikaji. Kalau mencukupi baru bisa terbentuk OPD dengan nomenklatur baru begitu,” tuturnya.

    Baca juga:  Warga Monut dan Tingoikiyouw Pegaf Keluhkan Akses Pendidikan: Tak Ada SD, Banyak Anak Putus Sekolah

    Sebelumnya, Pemerintah Provinsi Papua Barat mengusulkan perampingan 47 OPD di Menteri Dalam Negeri. Namun telah disetujui ada 30 OPD. Jadi usulan perampingan OPD telah mendapat persetujuan dari Mendagri. (LP12/red)

    Latest articles

    Politisi Gerindra Apresiasi Penangkapan Admin-Anggota Grup ‘Fantasi Sedarah’ oleh Polisi

    0
    JAKARTA, Linkpapua.com-Anggota Komisi III DPR RI Fraksi Gerindra Martin Daniel Tumbelaka mengapresiasi langkah cepat Polri atas penangkapan admin dan anggota grup Facebook 'Fantasi Sedarah'...

    More like this

    Pasca Rekonsiliasi Adat, Tim DOB Manokwari Barat Audiens dengan Kemendagri

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Dalam upaya mempercepat proses pembentukan Calon Daerah Otonomi Baru (DOB) Kabupaten Manokwari...

    Divhumas Polri Raih Gold Winner Kategori Keterbukaan Informasi di Makaravox UI PR Awards 2025

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) melalui Divisi Humas kembali menorehkan prestasi di bidang...

    Kasus Curanmor, Polres Batang Bekuk Tujuh Pelaku dan 18 Motor

    BATANG, Linkpapua.com - Polres Batang mengungkap kasus pencurian dan pemberatan yang terjadi di dua...