28.1 C
Manokwari
Kamis, Juli 3, 2025
28.1 C
Manokwari
More

    Tiba di Pelabuhan Waisai, Gabriel – Lukman Disambut Ribuan Pendukung 

    Published on

    RAJA AMPAT, Linkpapua.com– Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Papua Barat Daya, Gabriel Asem – Lukman Wugaje (Gaul) disambut ribuan simpatisan di Pelabuhan Waisai, Raja Ampat, Kamis (10/10/2024). Gabriel-Lukman disambut dengan upacara adat sebelum melakukan serangkaian safari politik di Raja Ampat.

    Baca juga:  Plt Sekda Mansel Geram ASN Malas Apel: Tunggu Saya Kembalikan ke Habitatnya

    Penjemputan juga dimeriahkan dengan suling tambur dan tari-tarian adat. Setelah itu, Gabriel-Lukman melakukan ziarah ke makam Markus Wanma.

    Koordinator Sobat GAUL Wilayah Kabupaten Raja Ampat, Marice Asem/Faidiban mengungkapkan, kehadiran pasangan Gaul untuk mengobati kerinduan masyarakat terhadap pasangan berjuluk Nasionalise ini. Menurut Marice, Gaul dianggap sebagai pasangan yang akan membawa perubahan bagi Papua Barat Daya.

    Baca juga:  Atasi Kesenjangan, Wamendagri Tekankan Penguatan SDM Unggul di Provinsi Papua, Papua Barat, dan DOB

    “Kehadiran GAUL di Kabupaten Raja Ampat atas kerinduan masyarakat adat sehingga pasangan calon sempatkan diri hadir di tengah-tengah masyarakat, relawan dan simpatisan, guna memenuhi kerinduan mereka,” ujarnya.(LP10/Red)

    Latest articles

    Kapolda Papua Barat Pimpin Sidang Kelulusan Akhir Penerimaan Terpadu Polri Akpol,...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kapolda Papua Barat, Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir, S.I.K., M.T.C.P., memimpin langsung Sidang Kelulusan Akhir Penerimaan Terpadu Polri Tahun Anggaran 2025 untuk jenjang...

    More like this

    Kapolda Papua Barat Pimpin Sidang Kelulusan Akhir Penerimaan Terpadu Polri Akpol, Bintara, dan Tamtama T.A. 2025

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kapolda Papua Barat, Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir, S.I.K., M.T.C.P., memimpin langsung Sidang...

    Bukti Polri Dekat Dengan Masyarakat, Berbagai Komunitas Ikut Dalam Defile HUT Bhayangkara ke-79

    JAKARTA, Linkpapua.com-Perayaan HUT Bhayangkara ke-79 tahun ini terasa berbeda dari momen peringatan sebelumnya. Tema...

    DPRK Mansel Desak Pemkab Segera Terbitkan Izin Operasi SPBU Ransiki

    MANSEL, LinkPapua.com - DPRK Manokwari Selatan (Mansel) mendesak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) segera menerbitkan izin...