26 C
Manokwari
Minggu, Februari 23, 2025
26 C
Manokwari
More

    Tahun Depan, RSUD Papua Barat Miliki Empat Rujukan Baru

    Published on

    MANOKWARI, LinkPapua.com– Mulai tahun depan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Provinsi Papua Barat akan miliki empatpelayanan baru.

    Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk penyediaan cath lab ini bukan hanya diberikan ke Papua Barat, melainkan juga ke sejumlah RSUD di sejumlah provinsi, bahkan hingga kabupaten/kota pada 2023.

    Baca juga:  Realiasi Belanja Papua Barat Sentuh 83 Persen, Infrastruktur Penyumbang Terbesar

    Direktur RSUD Papua Barat, dr. Arnoldus Tiniap, kepada LinkPapua.com membenarkan perihal adanya hibah dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI tersebut.

    “Sudah, mulai tahun depan Kementerian Kesehatan akan mengembangkan RSUD PB untuk menjadi rujukan kanker, jantung, saraf (stroke), dan ginjal-hipertensi,” kata Arnoldus melalui pesan singkat, Sabtu (3/12/2022).

    Baca juga:  Gubernur Papua Barat Pantau Vaksinasi Massal di Mansel, Persentase Capai 22 Persen

    Dia mengaku dalam waktu dekat akan dilakukan penandatanganan nota kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) antara Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat dengan Kemenkes kaitan dengan DAK tersebut.

    Baca juga:  Mengeluh Sakit, Kejati PB Tunggu Hasil Pemeriksaan Yan Antoni Yoteni

    “Dalam waktu dekat akan ditanda-tangani MoU antara Kemenkes dan Pemprov PB untuk mengembangkan layanan-layanan itu,” ucapnya. (LP9/Red)

    Latest articles

    Hari Kedua Retreat di Akmil, Kepala Daerah Senam Pagi Bareng Mendagri

    0
    MAGELANG, Linkpapua.com- Suasana penuh semangat dan kebersamaan mewarnai pagi hari kedua retreat kepala daerah di Lembah Tidar Akademi Militer (Akmil) Magelang, Jawa Tengah, Sabtu...

    More like this

    Hari Kedua Retreat di Akmil, Kepala Daerah Senam Pagi Bareng Mendagri

    MAGELANG, Linkpapua.com- Suasana penuh semangat dan kebersamaan mewarnai pagi hari kedua retreat kepala daerah...

    SMP Negeri 13 Manokwari Sambut Baik Program MBG dari Presiden Prabowo

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Siswa SMP Negeri 13 Manokwari menyatakan sikap menyambut baik program makan bergizi...

    Pansel DPRP Papua Barat Digugat: Peserta Beberkan Sejumlah Kejanggalan

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Peserta Seleksi Dewan Perwakilan Rakyat Provinsi atau DPRP Papua Barat menggugat kinerja...