25 C
Manokwari
Sabtu, Mei 10, 2025
25 C
Manokwari
More

    Siap-siap! Papua Barat-PBD akan Dilanda Kemarau Hingga November

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Papua Barat dan Papua Barat Daya diprediksi akan memasuki periode musim kemarau pada awal Mei 2023. Masyarakat diminta waspada saat peralihan musim dari fase hujan ke musim kemarau terjadi.

    “Prakiraan awal musim kemarau 2023 di wilayah Provinsi Papua Barat dan Papua Barat Daya terdekat diprakirakan pada bulan Mei 2023. Terjadi 1 wilayah zona musim yaitu ZOM 637 (Kabupaten Manokwari meliputi Manokwari Utara, Manokwari Barat, dan Manokwari Timur),” ujar Pemateri Info Prakiraan Musim 2023 Papua Barat dan Papua Barat Daya , Forcaster Staklim Papua Barat, Rosita Rakhim pada press conference, Selasa (4/4/2023).

    Baca juga:  Forum Masyarakat Saireri: Selamat Datang Putra Maybrat Brigjen Pol Johnny Edison Isir

    Menurut Rosita, periode kemarau ini diperkirakan akan berlangsung hingga November 2023. Puncaknya terjadi pada Agustus.

    Baca juga:  Tuntut Kenaikan TPP, Guru di Kabupaten Fakfak Ancam Mogok

    Rosita mengimbau agar mewaspadai periode peralihan musim. Di mana dapat menimbulkan cuaca ekstrem seperti hujan lebat pada durasi yang pendek disertai potensi angin kencang dan petir pada periode musim peralihan tersebut.

    Baca juga:  Kenalkan Sekretaris Baru, Derek Ampnir: Kerjasama, Kunci Keberhasilan Organisasi

    “Kepada masyarakat diimbau agar tidak mudah dipengaruhi oleh isu yang tidak
    bertanggungjawab. Tetapi mencari informasi yang benar dari instansi
    berwenang,” tandasnya. (LP9/Red)

    Latest articles

    Sembilan Tahun Beruntun, SKK Migas Kembali Kantongi Opini WTP

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – SKK Migas kembali mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan tahun 2024. Ini menjadi tahun...

    More like this

    Sembilan Tahun Beruntun, SKK Migas Kembali Kantongi Opini WTP

    JAKARTA, LinkPapua.com – SKK Migas kembali mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih opini Wajar Tanpa...

    Bupati Manokwari Tambah 6 Tenaga Ahli untuk Mendukung Pemerintahannya

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou kembali menambah Tenaga (TA) untuk mendukung pemerintahannya bersama...

    Polri Tuntaskan Kasus Premanisme Lewat Operasi Serentak Untuk Jamin Keamanan dan Iklim Investasi

    JAKARTA, Linkpapua.com– Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) mencatat telah menyelesaikan 3.326 perkara selama pelaksanaan...