25.9 C
Manokwari
Rabu, April 23, 2025
25.9 C
Manokwari
More

    Selama Ramadhan Pemda Manokwari akan Buat Instruksi Penutupan THM

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H, Pemkab Manokwari akan mengeluarkan instruksi terkait penutupan Tempat Hiburan Malam (THM).

    “Pak Bupati akan mengeluarkan instruksi untuk penutupan Tempat Hiburan Malam selama Ramadhan,”ujar Wakil Bupati Manokwari Mugiyono Jumat (28/2/2025) melalui telepon.

    Baca juga:  Kepala Suku Besar Arfak Minta Calon Anggota DPRP Papua Barat tak Bikin Gaduh jika tidak Terpilih

    Dia juga mengajak untuk masyarakat ikut menjaga keamanan dan ketertiban selama bulan Ramadhan. Termasuk tidak melakukan aktifitas yang dapat menggangu ketertiban di masyarakat.

    “Untuk aktifitas masyarakat secara umum silahkan berjalan normal. Kita harus menjunjung toleransi antar umat beragam di Manokwari yang selama ini sudah terjaga dengan baik,”tambahnya.

    Baca juga:  Polda Papua Barat Ungkap Kasus Penyalahgunaan BBM Subsidi, 1 Orang Ditangkap

    Mugiyono juga berpesan kepada umat Islam di Manokwari agar memanfaatkan bulan Ramadhan dengan meningkatkan amalah ibadah.

    Baca juga:  Jelang Kualifikasi PON, Cabor Dayung Papua Barat Terkendala Anggaran

    “Untuk umat Islam di Manokwari, sambutlah Ramadhan dengan gembira melalui peningkatan ibadah. Ramaikan aktifitas amaliah Ramadhan yang ada, baik itu sunnah maupun wajib. Jadikan Ramadhan sebagai lumbung untuk mendapatkan pahala,”jelasnya.(LP3/Red)

    Latest articles

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur jalan dan jembatan yang memprihatinkan saat melakukan peninjauan langsung ke...

    More like this

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur...

    Raker RPJMD Papua Barat, Bupati Teluk Bintuni Paparkan Gagasan Strategis

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, menyampaikan gagasan strategisnya pada Rapat Kerja...

    TP-PKK Manokwari Komitmen Dukung Program Imunisasi Demi Wujudkan Generasi yang Sehat dan Berkualitas

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ketua Tim Penggerak - Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Manokwari Ny Febelina Wondiwoy...