27.9 C
Manokwari
Rabu, Februari 5, 2025
27.9 C
Manokwari
More

    Sah, SMART unggul di Tanah Rubuh dan Manokwari Utara

    Published on

    MANOKWARI,Linkpapuabarat.com-Pasangan Sius Dowansiba-Moses Rudi Timisila (SMART) unggul di Distrik Tanah Rubuh dan Manokwari Utara pada Pilkada serentak tahun 2020 di Kabupaten Manokwari.

    Baca juga:  Dicecar 3 Jam, ES Terduga Pengunggah Rasis Ungkap Akunnya Dipakai Orang Lain

    Sesuai laporan panitia penyelenggara Distrik (PPD) pada rekapitulasi hasil pemungutan suara di kantor KPU Manokwari, Selasa (15/12), pasangan SMART memperoleh sebagai 1.969 suara. Sedangkan pasangan Hermus Indou-Edi Budaya (HEBO) memperoleh 1.742 suara.

    Baca juga:  Musra XIV se-Tanah Papua, Simpatisan Projo Sebut Jokowi 3 Periode

    Sedangkan di Distrik Manokwari Utara SMART 2.858 suara dan HEBO 1.010

    Pada pleno tersebut para saksi menerima hasil rekapitulasi dari PPD. Begitu pula Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) sehingga KPU pun mengesahkan hasil pemungutan suara di dua distrik tersebut. (LPB1/red)

    Latest articles

    Kristo: Kemenangan HERO adalah Amanah dari Rakyat

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pada hari Rabu, tanggal 5 Februari 2025, Mahkamah Konstitusi (MK) telah resmi menolak gugatan yang diajukan pasangan calon kepala daerah Manokwari, Bernath...

    More like this

    Kristo: Kemenangan HERO adalah Amanah dari Rakyat

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pada hari Rabu, tanggal 5 Februari 2025, Mahkamah Konstitusi (MK) telah resmi...

    Gugatan Berbudi Ditolak MK, HERO Resmi Pemenang Pilkada Manokwari

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Mahkamah Konstitusi (MK) telah mengeluarkan keputusan dengan menolak gugatan dari Pemohon yaitu...

    Ribuan Jemaat Hadiri Ibadah Puncak Perayaan HUT PI di Gereja Centrum

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Ribuan jemaat di Papua hadiri ibadah puncak perayaan HUT ke-170 PI di...