26.4 C
Manokwari
Jumat, April 18, 2025
26.4 C
Manokwari
More

    Resmikan GPdi Eklesia, Bupati Ajak Masyarakat Ikut Serta Membangun Manokwari

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou meresmikan Gereja Pantekosta di Indonesia Jemaat Eklesia Amban Selasa (18/6/2024). Dalam kesempatan tersebut, Hermus menyampaikan pentingnya peran serta masyarakat untuk membangun daerah.

    “Pemda sedang berjuang untuk membangun Manokwari dari berbagai aspek termasuk aspek rohani dan jasmani. Tentu tidak bisa semua dibebankan ke pemda melainkan ini tanggung jawab. Kehadiran gereja memperkuat identitas Manokwari sebagai kota injil. Pertanggung jawabkan Manokwari kota injil melalui perbuatan nyata,”ujar Hermus.

    Baca juga:  Serapan APBD Baru 20 Persen, Pemkab Segera Ajukan APBD-Perubahan

    Bupati berharap tidak ada dikotomi antar umat beragama.”Pemkab mengapresiasi jemaat yang mengasihi tuhan dengan membangun gereja ini sbagai wujud komitmen pembangunan di Manokwari. Jangan jadi penonton di Manokwari karena kita semua adala subyek pembangunan,”tambahnya.

    Baca juga:  Hermus Indou Instruksikan Pengibaran Bendera Setengah Tiang Hormati Alm Bastian Salabay

    Sebelumnya, Ketua Panitia peresmian gereja Jhony Asmuruf menyampaikan sebelum dibangunnya gereja ini, jemaat menggunakan gedung sementara. Selama 23 tahun proses pembangunan gereja Jemaat Eklesia.(LP3/Red)

    Latest articles

    Pembalap Papua Barat Fadhil Musyavi Curi Perhatian di Mandalika Racing Series...

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Muhammad Fadhil Musyavi, pembalap muda asal Papua Barat, sukses mencuri perhatian publik balap nasional lewat debut impresifnya pada seri pertama Mandalika...

    More like this

    Pembalap Papua Barat Fadhil Musyavi Curi Perhatian di Mandalika Racing Series 2025

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Muhammad Fadhil Musyavi, pembalap muda asal Papua Barat, sukses mencuri perhatian...

    Polda Papua Barat dan Papua Barat Daya Terjunkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Jumat Agung Perayaan Paskah

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Sebanyak 1.204 Personil Polri di Polres jajaran Polda Papua Barat dan Polda...

    Soal Anggaran Perjalanan Dinas Dipangkas, TAPD-DPR Papua Barat Minta Solusi ke Kemendagri

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) bersama DPR Papua Barat akan berkonsultasi...