26.3 C
Manokwari
Jumat, November 22, 2024
26.3 C
Manokwari
More

    Polda Papua Barat Gelar Apel Kesiapan Jelang HUT Pekabaran Injil Ke-168

    Published on

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Polda Papua Barat bersama instansi terkait menggelar apel kesiapan H-1 puncak hari ulang tahun (HUT) Pekabaran Injil (PI) ke-168.

    Apel berlangsung di GOR Sanggeng Manokwari, Sabtu (4/2/2023), dipimpin Karo Ops Polda Papua Barat, Kombes Pol. Erick Kadir Sully.

    Baca juga:  Diduga Bermain Lelang Tender, Tim Pokja TPBJK PUPR Diadukan ke Polda Papua Barat

    Sebanyak 673 personel gabungan TNI-Polri, Basarnas, Dishub, dan BPBD, diturunkan untuk mengamankan jalannya rangkaian pelaksanaan HUT PI.

    Dalam arahannya kepada seluruh peserta apel, Erick menekankan beberapa hal terkait pelaksanaan tugas pengamanan.

    Baca juga:  Dinkes Papua Barat dan Global Fund Gelar Orientasi Pelayanan Terpadu Perangi Malaria

    “Pada kesempatan apel kesiapan kita untuk melaksanakan tugas pengamanan HUT Pekabaran Injil ke-168, hal-hal apa yang harus kita kerjakan hari ini, besok, dan penutupan. Saya perintahkan untuk seluruh perwira pengendali (padal) harus mampu menjelaskan kepada anggota yang akan bertugas nanti segala hal apa yang harus dilakukan,” ujar Erick.

    Baca juga:  Atasi Kesenjangan Sosial, Pemprov Papua Barat Butuh Keselarasan Anggaran  

    Pada kesempatan itu, Erick juga mengimbau kepada masyarakat ikut menjaga kamtibmas menjelang HUT PI yang akan berlangsung, Minggu (5/2/2023). (LP3/Red)

    Latest articles

    Kunjungi Fakfak, Ali Baham Minta Lintas Komponen Jaga Sinergi Jelang Pilkada

    0
    FAKFAK,Linkpapua.com - Penjabat Gubernur Papua Barat, Ali Baham Temongmere bersama Tim Desk Pilkada berkunjung ke Kabupaten Fakfak. Ali Baham menegaskan, kunjungan ini dalam rangka...

    More like this

    Kunjungi Fakfak, Ali Baham Minta Lintas Komponen Jaga Sinergi Jelang Pilkada

    FAKFAK,Linkpapua.com - Penjabat Gubernur Papua Barat, Ali Baham Temongmere bersama Tim Desk Pilkada berkunjung...

    Bawaslu Papua Barat ajak Media Terlibat Sukseskan Pilkada Serentak  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Papua Barat menggelar Media Gathering bersama puluhan awak...

    Berpotensi jadi Alat Politik, Plt Bupati Wondama Minta Distribusi Bantuan Ditunda Sampai Pilkada 

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Plt Bupati Teluk Wondama Derek Ampnir menginstruksikan seluruh organisasi perangkat daerah (OPD)...