27.3 C
Manokwari
Senin, April 28, 2025
27.3 C
Manokwari
More

    PMK2 Unggul di 3 TPS kampung Agrosigemerai

    Published on

    BINTUNI,Linkpapuabarat.com– Pasangan PMK2 unggul di 3 TPS atas pasangan AYO di 5 TPS yang ada di kampung Argosimerai. Di kampung ini terdapat 5 TPS. PMK2 unggul di TPS 02, TPS 04 dan TPS 05 sedangkan pasangan AYO unggul di TPS 01 dan TPS 03.

    Dari hasil perhitungan suara yang telah dilaksanakan, pasangan nomor urut 1, Ali Ibrahim Bauw – Yohanis Manibuy (AYO) berhasil mendapatkan 701 suara, sedangkan pasangan nomor urut 2, Petrus Kasihiw – Matret Kokop (Piet-Matret), berhasil mendulang suara sebanyak 960.

    Baca juga:  Nilai Kinerja OPD Lambat, ini Deretan Masalah yang Disoroti Sekda Teluk Bintuni

    Ketua tim pemenangan PMK2, Ony Tiri menyampaikan pihaknya merasa puas dengan hasil perhitungan suara yang telah dilaksanakan di 5 TPS tersebut.

    Baca juga:  Hasil Penghitungan Suara Pileg 2024, ini Daftar 20 Caleg Lolos DPRD Teluk Bintuni

    “Ini hasil kerja keras tim yang solid dalam memberikan pemahaman kepada warga sesuai visi-misi PMK2,” kata Oni kamp argosigemerai, Distrik Bintuni, Rabu (9/12/20).

    Dirinya juga mengimbau kepada semua relawan yang ada di kampung ini agar tetap tenang, tetap santun, menggu hasil keseluruhan perhitungan suara. Tetap menjaga Kambitnas, khususnya di kampung Argosigemerai.

    Baca juga:  Alexander Narwadan Ajak Warga Bintuni Pilih Yo Join: Dia Bawa Misi Perubahan  

    Data yang diterima media ini, TPS.01. AYO (226), PMK2 (181), TPS 02, AYO (107), PMK2 (175), TPS 03, AYO (188), PMK2 (170), TPS 04 AYO (172), PMK2 (250), TPS 05 AYO (150), PMK2 (162). (LPB5/red)

    Latest articles

    Trisep Kambuaya Dorong Peningkatan Fasilitas sejumlah Puskesmas di Manokwari

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Anggota DPRK Manokwari Trisep Kambuaya saat menghadiri Musrenbang tingkat distrik Manokwari Barat, mendorong agar peningkatan sarana dan pra sarana sejumlah puskesmas di...

    More like this

    Dukung Pelayanan GKI, Bupati Bintuni Ajak Jemaat Wujudkan Masyarakat SERASI

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, menyampaikan dukungannya terhadap pelayanan Gereja...

    ASN Bintuni Diminta Maksimalkan Kinerja Dukung Program 100 Hari Bupati

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Teluk...

    Ketua Komnas HAM Papua Ditembak KKB Saat Operasi Pencarian Iptu Tomi

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Ketua Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Perwakilan Papua,...