26.7 C
Manokwari
Rabu, November 27, 2024
26.7 C
Manokwari
More

    Persiapan Pilkada Serentak 2024, KPU Manokwari Mulai Perekrutan Penyelenggara Ad hoc

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari dalam kesiapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 dalam waktu dekat ini akan melaksanakan perekrutan penyelenggara Ad hoc.

    Ketua KPU Manokwari Christin.R. Rumkabu menjelaskan, sesuai tahapan pilkada perekrutan Panitia Pemilihan Distrik (PPD) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) sebagai penyelenggara Ad-hoc yang akan dilakanakan 23-29 April. Selanjutnya peserta akan menjalani serangkaian seleksi hingga pelantikan pada 16 Mei mendatang.

    Baca juga:  Mahasiswa Manokwari Soroti Jaminan Hak Memilih di Pemilu 2024

    Kata dia, masa tugas PPD dan PPS Pilkada Serentak 2024 yakni hingga selesainya pelaksanaan Pilkada Serentak 2024.

    Baca juga:  Rawat Kerukunan, Hermus akan Bangun Monumen Lintas Agama di Manokwari

    “Dasar rekrutmen PPD dan PPS yang dilakukan sesuai petunjuk teknis dari KPU RI, maka akan dilaksanakan seleksi secara terbuka,”ungkap Rumkabu.

    Baca juga:  Update Covid-19 Papua Barat: Bertambah 4 Kasus Positif, 7 Pasien Sembuh

    Sebelumnya, KPU RI telah melaunching pelaksanaan Pilkada pada 31 Maret lalu. Pelaksanaan pilkada serentak sendiri akan digelar 27 November 2024.(LP3/Red)

    Latest articles

    Kapolda Papua Barat: Penyalahgunaan C-Pemberitahuan Bisa Dijerat Pidana

    0
    MANOKWARI,linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol Johnny Eddizon Isir menegaskan, penyalahgunaan pada C-Pemberitahuan bisa dijerat pidana. "Siapapun yang menyalahgunakan undangan yang menyebabkan terjadinya PSU akan diproses...

    More like this

    Kapolda Papua Barat: Penyalahgunaan C-Pemberitahuan Bisa Dijerat Pidana

    MANOKWARI,linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol Johnny Eddizon Isir menegaskan, penyalahgunaan pada C-Pemberitahuan bisa dijerat...

    Kapolda Papua Barat dan Pj Gubernur Cek Kesiapan Pilkada Serentak Di Maybrat  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Jelang pelaksanaan Pilkada Serentak, Kabupaten Maybrat menjadi salah satu daerah yang mendapat...

    DPD BKPRMI Manokwari ajak Pemuda Masjid Gunakan Hak Suara dalam Pilkada

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Ketua DPD Badan Koordinasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Manokwari Masrawi Aryanto mengajak...