28.7 C
Manokwari
Minggu, April 20, 2025
28.7 C
Manokwari
More

    Pererat Silaturahmi, Polres Teluk Bintuni Ngopi Bareng Awak Media PWI

    Published on

    TELUK BINTUNI, Linkpapua.com – Polres Teluk Bintuni melaksanakan ramah-tamah sekaligus ngopi bareng dengan awak media yang berada dalam naungan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Teluk Bintuni, Rabu (28/9/2022) malam.

    Kegiatan dihadiri langsung Kapolres Teluk Bintuni, AKBP Junov Siregar, lengkap dengan jajaran. “Saya berharap sinergitas antara aparat kepolisian dan wartawan agar bisa sama-sama menjaga situasi kamtibmas di wilayah hukum Polres Teluk Bintuni,” kata Junov

    Baca juga:  Blak-blakan AKBP Hans R. Irawan Selama Jadi Kapolres Teluk Bintuni

    Sementara, Ketua PWI Teluk Bintuni melalui Sekretaris PWI Teluk Bintuni, Wawan Gunawan, menyampaikan permohonan maaf atas ketidakhadiran ketua dikarenakan ada kegiatan lain di luar daerah.

    Baca juga:  Coffee Morning Bareng PWI dan Komunitas Intel, Dandim TB Minta Tetap Waspada Jaga Stabilitas Keamanan

    “PWI mengapresiasi kinerja kepolisian selama ini meskipun ada kerikil-kerikil kecil yang sempat disentil oleh teman-teman wartawan agar supaya bisa memperbaiki kinerja kepolisian,” ucap Wawan.

    Baca juga:  Hasil Quick Count Sementara Pilkada Bintuni: Yo Join Unggul 53%

    Di PWI Teluk Bintuni, kata Wawan, ada 17 wartawan bergabung, terdiri atas media cetak, daring, dan televisi. (LP5/Red)

    Latest articles

    Indonesia Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – Indonesia resmi ditunjuk sebagai tuan rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025. Turnamen bergengsi antar negara Asia Tenggara kelompok usia di bawah...

    More like this

    Wabup Joko Lingara Siap Realisasikan Kantor PCNU di Teluk Bintuni

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, berkomitmen merealisasikan pembangunan...

    HMI-KAHMI Manokwari Sepakat Bangun Sekretariat Bersama

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kader dan alumni Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Manokwari, Papua Barat,...

    Eduard Ivakdalam Latih Manokwari United Bersaing di Liga 4 Nasional

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Manokwari United mendapat suntikan semangat baru jelang putaran nasional Liga 4...