26.6 C
Manokwari
Selasa, April 22, 2025
26.6 C
Manokwari
More

    Penemuan Mayat di Gelanggang Argosigemerai, Ada Luka Tusuk di Tubuh Korban

    Published on

    BINTUNI, Linkpapua.com- Penemuan sosok mayat perempuan di Gelanggang Argosigemerai terus diselidiki oleh pihak kepolisian Polres Kabupaten Bintuni. Sejumlah bukti-bukti terus dikumpulkan untuk mengungkap motif pembunuhan.

    Informasi yang dihimpun Linkpapua.com di lokasi kejadian, perempuan yang mengenakan kaos putih itu diduga adalah siswa Sekolah Menengah Atas (SMA) yang masih duduk di bangku kelas satu.

    Baca juga:  24 Anggota DPRD Bintuni Resmi Dilantik, Romilus Tatuta Ketua Sementara 

    Polisi dan petugas medis yang melakukan pengecekan di tubuh korban, ditemukan luka menganga. Kuat diduga bekas tusukan benda tajam berupa gunting.

    Baca juga:  Sidang Pembahasan APBD-P Teluk Bintuni Dimulai

    Wakapolres Teluk Bintuni Kompol H. M. Salim Nurlily mengaku masih terus melakukan penelusuran.

    Baca juga:  Ada Potensi Banjir Bandang-Longsor, Kapolres Teluk Bintuni Minta Siapkan Mitigasi

    Mayat perempuan malang itu telah dimasukan ke kantong jenazah berwarna oranye, dan dibawa ke Rumah Sakit untuk di lakukan visum. (LP5/red)

    Latest articles

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur jalan dan jembatan yang memprihatinkan saat melakukan peninjauan langsung ke...

    More like this

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur...

    Raker RPJMD Papua Barat, Bupati Teluk Bintuni Paparkan Gagasan Strategis

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, menyampaikan gagasan strategisnya pada Rapat Kerja...

    Hari Bumi 2025, Wabup Bintuni Luncurkan Penanaman Sejuta Pohon Matoa

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Momentum peringatan Hari Bumi 2025, Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni,...