26.1 C
Manokwari
Rabu, April 23, 2025
26.1 C
Manokwari
More

    Pemprov PB Launching E-Pace, Pelayanan Publik Kian Mudah dan Terintegrasi

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Pemerintah Provinsi Papua Barat me-launching Program E-Pace, Senin (29/4/2024). E-Pace adalah perangkat digital terintegrasi untuk mempermudah berbagai akses layanan.

    Launching dilakukan bersamaan dengan rapat musrenbang. Peluncuran program ini dihadiri Wakil Menteri Dalam Negeri John Wempi Wetipo.

    Program E-Pace disebutkan telah terbukti terintegrasi dengan seluruh proses pelayananya kepada publik.

    Baca juga:  Tiga Kapolres di Papua Barat Dimutasi

    SP Imagi Electronik pelayanan cepat merupakan bentuk digitalisasi pelayanan, di mana seluruh pelayanan yang terintegrasi dilakukan secara elektronik dan disesuaikan dengan kearifan lokal Provinsi Papua Barat

    “Digitalisasi sistem pelayanan ini dilakukan secara electronik mulai dari pengajuan permohonan, pengecekan status ijin atau tracking, sistem pengaduan dan jenis persyaratan semua sudah berbasis electronik. Sistem ini bertujuan guna mendukung kemudahan dan percepatan penyelenggaraan pelayanan pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Provinsi Papua Barat,” jelas Pj Gubernur Papua Barat Ali Baham Temongmere.

    Baca juga:  Suku Besar Betew Kafdarun Sebut Orideko-Mansyur Layak Pimpin Raja Ampat

    Menurut Ali Baham, dengan sistem ini sudah menjadikan seluruh pelayanan adaptif dengan perkembangan zaman menuju era digitalisasi.

    Baca juga:  Waterpauw Ajukan Tiga Nama Plt. Sekda Papua Barat ke Kemendagri

    “Sistem pelayanan menjadi lebih efektif dan efisien serta transparan yang kemudian menjadikan pilot project layanan digitalisasi untuk Kabupaten-Provinsi se Papua Barat,” paparnya. (LP13/Red)

    Latest articles

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur jalan dan jembatan yang memprihatinkan saat melakukan peninjauan langsung ke...

    More like this

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur...

    Raker RPJMD Papua Barat, Bupati Teluk Bintuni Paparkan Gagasan Strategis

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, menyampaikan gagasan strategisnya pada Rapat Kerja...

    TP-PKK Manokwari Komitmen Dukung Program Imunisasi Demi Wujudkan Generasi yang Sehat dan Berkualitas

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ketua Tim Penggerak - Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Manokwari Ny Febelina Wondiwoy...