28.9 C
Manokwari
Jumat, November 22, 2024
28.9 C
Manokwari
More

    Pembangunan Anjungan Papua Barat di TMII Sudah 90 Persen

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Pembangunan anjungan Papua Barat di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) sudah mencapai 90 persen.

    “Secara fisik sudah 90 persen pembangunan anjungan Papua Barat di Taman Mini Indonesia Indah. Pembangunan yang sangat cepat karena akan segera diresmikan oleh Presiden (Joko Widodo),” ujar Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUTR) Papua Barat, Yohanis Momot, Selasa (11/10/2022).

    Baca juga:  Pius Lustrilanang Resmi Sandang Guru Besar, Waterpauw: Selamat, Prof

    Dia mengungkapkan, beberapa waktu lalu sudah dipesan rumah kaki seribu, patung burung Kasuari, dan saat ini tinggal tersisa pembuatan videotron materi konten untuk pemaparan potensi Papua Barat.

    Baca juga:  Pj Gubernur Ali Baham Sebut 1.002 Honorer PB Dalam Proses Pengangkatan sebagai ASN-PPPK

    “Secara fisik tampak depan kita renovasi semua dan merubah total dan renovasi ringan di bagian dalam,” ungkapnya.

    Baca juga:  KPTMM Minta PT Medco Beli Sawit Sesuai Harga yang Ditetapkan Permentan

    Pekan depan, kata dia, secara keseluruhan sudah selesai dan bisa diresmikan. Beberapa waktu ke depan akan ada kunjungan Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke TMII sekaligus meresmikan. (LP9/Red)

    Latest articles

    Besok Orideko-Mansyur Kampanye Akbar di Pantai WTC, Bakal Hadirkan Puluhan Ribu...

    0
    RAJA AMPAT, Linkpapua.com– Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Raja Ampat nomor urut 1, Orideko Iriano Burdam dan Mansyur Syahdan (ORMAS) akan menggelar kampanye...

    More like this

    BPK RI Papua Barat: Tak Semua Data Boleh Dibuka ke Media  

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Papua Barat menggelar sharing session dengan...

    Bawaslu Papua Barat Ingatkan Logistik Harus Tiba di TPS pada H-1

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Bawaslu Papua Barat memastikan distribusi logistik Pilkada 2024 harus telah tiba di...

    Kunjungi Fakfak, Ali Baham Minta Lintas Komponen Jaga Sinergi Jelang Pilkada

    FAKFAK,Linkpapua.com - Penjabat Gubernur Papua Barat, Ali Baham Temongmere bersama Tim Desk Pilkada berkunjung...