28.5 C
Manokwari
Rabu, Mei 14, 2025
28.5 C
Manokwari
More

    Mugiyono Sebut Pentingnya Pancasila Sebagai Ideologi Dasar Negara

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Anggota DPR Papua Barat Mugiyono menghadiri peringatan Hari Kesaktian Pancasila Selasa (1/10/2024) di distrik Masni yang digelar Penyuluh Agama.

    Dikatakan Mugiyono, Pancasila peringatan yang memiliki makna mendalam bagi seluruh rakyat Indonesia. Setiap tahun tepatnya pada tanggal 1 Oktober.

    Baca juga:  Polresta Manokwari Kerahkan 182 Personel Amankan Kedatangan Kapolri-Panglima TNI

    ” Kita memperingati peristiwa bersejarah yang mengingatkan kekuatan Pancasila sebagai ideologi dasar negara. Pancasila bisa menyatukan kita semua,”ujar Mugiyono.

    Mugiyono mengungkapkan, Indonesia yang memiliki populasi besar dan heterogen penduduk, Indonesia bisa ada hingga saat ini karena adanya Pancasila.

    Baca juga:  HIKMAT Manokwari Nyatakan Sikap Politik Jelang Pilkada Serentak, Dukung Doamu dan HERO

    “Keberadaan Pancasila menjamin setiap pemeluk agama beribadah sesuai dengan kepercayaannya masing-masing,”tutupnya.

    Sebagai sebuah peringatan penting, peristiwa bersejarah tersebut diperingati secara nasional setiap tanggal 1 Oktober. Peringatan Hari Kesaktian Pancasila ini menjadi momentum untuk mengingatkan akan pentingnya memegang nilai-nilai Pancasila sebagai ideologi bangsa.(LP3/Red)

    Latest articles

    Taruna Akademi Kepolisian Gelar Bakti Sosial di Rumah Perlindungan Lansia

    0
    JAKARTA, Linkpapua.com- Sejumlah Taruna Akademi Kepolisian mengadakan kegiatan bakti sosial di Dinas Sosial Rumah Perlindungan Lanjut Usia, Jakarta Barat, pada Senin (12/5/2025). Kegiatan kemanusiaan ini...

    More like this

    Taruna Akademi Kepolisian Gelar Bakti Sosial di Rumah Perlindungan Lansia

    JAKARTA, Linkpapua.com- Sejumlah Taruna Akademi Kepolisian mengadakan kegiatan bakti sosial di Dinas Sosial Rumah...

    Hakim Vonis Ringan Harvey Moeis Dimutasi ke Pengadilan Tinggi Papua Barat

    JAKARTA, LinkPapua.com - Hakim Eko Aryanto, yang dikenal sebagai anggota majelis hakim yang menjatuhkan...

    Paus Leo XIV Ternyata Pernah ke Papua, KWI Harap Bisa Berkunjung Lagi

    JAKARTA, LinkPapua.com – Paus Leo XIV ternyata memiliki ikatan historis dengan Indonesia, khususnya Papua....