25.9 C
Manokwari
Rabu, Oktober 23, 2024
25.9 C
Manokwari
More

    MRP PB: Keliru, Jika Gunakan Istilah “OAR”

    Published on

    Raja Ampat – Anggota Majelis Rakyat Papua barat (MRP PB),Yulianus Thebu mengatakan keliru jika pemerintah daerah Raja Ampat menggunakan istilah Orang Asli Raja Ampat (OAR) pada penerimaan CPNS.

    Usai melakukan kunjungan Kerja Reses Triwulan II di Raja Ampat, Yulianus Thebu mengatakan bahwa di dalam UU Otsus Tidak dikenal istilah lain, yang ada hanya Orang Asli Papua (OAP).

    Baca juga:  Tim Anter Raja Ampat Deklarasi Dukung GAUL di Pilgub Papua Barat Daya

    “Di dalam UU Otsus 21 Tahun 2001 tidak ada istilah lain, yang ada itu Orang Asli Papua, (OAP),” kata Yulianus Thebu yang juga merupakan putra asli Raja Ampat, dari suku maya.

    Baca juga:  Lagi, Yulianus Thebu Singgung Dana Royalti 36 M, Dari PT Gag Nikel Ke Pemkab Raja Ampat

    “Jadi kita dari perwakilan MRP PB membantah jika ada istilah OAR, karena penggunaan istilah OAR ini nantinya bisa menimbulkan makna konotasi yang berbeda dari kalangan warga Raja Ampat itu sendiri, bisa menimbulkan konflik, Yang kita tau di Raja Ampat yang asli adalah suku maya” lanjut Yulianus.

    Baca juga:  Alokasi Dana Desa 2023 Tahap I Raja Ampat Siap Dicairkan, Total Rp31 Miliar Lebih

    Dirinya kembali menegaskan bahwa istilah OAR jangan digunakan lagi, sebab dikhawatirkan meninmbulkan presepsi berbeda dari warga yang ada di Raja Ampat, termasuk warga Papua lainnya yang ada di Raja Ampat. (LPB4/Red)

    Latest articles

    Papua Barat Segera Miliki Tenaga Sertifikasi Pengawas Benih

    0
    MANOKWARI,Linkpapua.com - Pemerintah pusat akan melakukan sertifikasi bagi tenaga pengawas benih tanaman perkebunan di Papua Barat. Papua Barat dinilai telah memenuhi kriteria dari sisi...

    More like this

    Warga Tobelo Raja Ampat Ngadu ke GAUL: 2 Periode Kami Dianaktirikan

    RAJA AMPAT, Linkpapua.com - Keluarga Besar Tobelo Kabupaten Raja Ampat mengadu saat bersilaturahmi dengan...

    Dukungan GAUL Terus Mengalir, Posko Sudah Terbentuk di 117 Kampung 

    RAJA AMPAT, Linkpapua.com- Dukungan kepada pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Provinsi Papua Barat...

    Tak Sekadar Seremoni, Festival Raja Ampat Harus Dongkrak Industri Pariwisata

    WAISAI, Linkpapua.com- Festival Pesona Raja Ampat 2024 telah selesai digelar. Pjs Bupati Anhar Akib...