29.1 C
Manokwari
Jumat, Januari 17, 2025
29.1 C
Manokwari
More

    Masrawi Aryanto :Pasar Sentral Sanggeng akan Meningkatkan Geliat Ekonomi di Manokwari

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Pembangunan Pasar Sentral Sanggeng oleh Kementrian Pekerjaan Umum (PU) memasuki tahapan finishing.

    Anggota DPRK Manokwari Masrawi Aryanto menyambut baik kehadiran pasar tersebut.

    “Tentu kehadiran Pasar Sentral Sanggeng akan berdampak positif bagi perekonomian di Manokwari. Selain itu, pasar tersebut juga dapat menampung ratusan pedagang,”ujarnya Kamisn(5/11/1024) saat bersama Bupati meninjau progres pembangunan pasar tersebut.

    Baca juga:  DPRK Manokwari Rampungkan Pembentukan AKD, Ada Tambahan Komisi

    Dikatakan anggota Komisi II DPRK Manokwari tersebut, pasar Sentral Sanggeng dapat meningkatkan geliat ekonomi di Manokwari.

    Baca juga:  Reses di Wosi, Masrawi Terima Keluhan Warga Tak Kebagian Bantuan Tunai

    “Kita yakin pasti meningkatkan geliat ekonomi Manokwari. Apalagi letaknya strategis yang juga dapat menopang beberapa kabupaten lainnya seperti Manokwari Selatan, Pegunungan Arfak, Tambrauw dan Teluk Wondama,”tambah dia.

    Masrawi mengucapkan terima kasih kepada Kementrian PU, Pemda Manokwari dan juga masyarakat. Revitalisasi pasar Sentral Sanggeng menelan anggaran mencapai 162.7 Milyar. Selain itu pemkab Manokwari juga menggelontrokan anggaran mencapai lebih dari 50 milyar untuk membayar tanah dan bangunan milik warga yang terdampak pembangunan.(LP3/Red)

    Latest articles

    Hermus Indou:Perda Manokwari Kota Injil akan Direvisi Tahun ini

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou mengatakan pihaknya bersama DPRK Manokwari akan merevisi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 3 Tahun 2018 tentang Manokwari kota Injil...

    More like this

    Hermus Indou:Perda Manokwari Kota Injil akan Direvisi Tahun ini

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou mengatakan pihaknya bersama DPRK Manokwari akan merevisi Peraturan...

    Bertemu Menteri HAM Natalius Pigai, PFM Minta Hak-hak Masyarakat Tanah Papua jadi Perhatian

    JAKARTA, Linkpapua.com - Anggota DPD RI asal Papua Barat Daya, Mananwir Paul Finsen Mayor...

    Tok! Petrus Makbon Ditetapkan jadi Wakil Ketua I DPR Papua Barat

    MANOKWARI,Linkpapua.com - DPR Papua Barat menetapkan Petrus Makbon sebagai Wakil Ketua I DPR PB....