26.5 C
Manokwari
Selasa, April 29, 2025
26.5 C
Manokwari
More

    KPU Manokwari mulai Gelar Rekapitulasi Suara Pilkada

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Manokwari menggelar rapat pleno terbuka untuk Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilihan Gubernur – Wakil Gubernur dan Bupati- Wakil Bupati Jumat (5/12/2024). Kegiatan ini berlangsung di sekretariat KPU Manokwari.

    Baca juga:  KPU Manokwari Hadirkan Rumah Pojok Pemilu, Tempat Konsultasi Warga Terkait Pemilu

    Dalam pernyataan pembukaan Rapat Pleno terbuka, Ketua KPU Manokwari Christin.R. Rumkabu mengungkapkan, Rapat pleno tingkat Kabupaten merupakan bagian dari tahapan pilkada serentak.

    “Rekapitulasi di KPU Manokwari merupakan rangkaian tahapan pilkada yang sudah kita lewati selama 8 bulan terakhir. Kita sudah menyelesaikan pleno tingkat distrik pada 9 distrik dan 422 TPS,”ujarnya.

    Baca juga:  Dari HUT Ke-7 Kodam Kasuari, Ali Baham: TNI Ikut Perjuangkan Ekonomi Rakyat

    Diungkapkannya, pelaksanaan rekapitulasi untuk merekap dan menyalin kembali yang dilaksanakan secara berjenjang.

    Baca juga:  Dinas Pariwisata PB Puji Peran PPA Bangkitkan Kreativitas Perempuan Arfak

    “Setelah pleno tingkat KPU kabupaten selanjutnya adalah penetapan calon terpilh,”ungkap dia.

    Hingga berita ini diturunkan, masih dilaksanakan pembacaan rekapitulasi suara dari setiap distrik.(LP3/Red)

    Latest articles

    IPPN Raja Ampat Gelar Kerja Bakti Bersihkan TPU Waisai Kota

    0
    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Ikatan Pengusaha Papua Nusantara (IPPN) Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat Daya, menggelar kerja bakti membersihkan Tempat Pemakaman Umum (TPU) di...

    More like this

    IPPN Raja Ampat Gelar Kerja Bakti Bersihkan TPU Waisai Kota

    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Ikatan Pengusaha Papua Nusantara (IPPN) Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat...

    Halalbihalal Korpri Raja Ampat, Bupati Ajak Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat

    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Bupati Raja Ampat, Orideko Iriano Burdam, mengajak seluruh Aparatur Sipil...

    Kejari Manokwari Usut Penyimpangan KUR Bank Papua, Indikasi Kerugian Miliaran

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kejaksaan Negeri (Kejari) Manokwari, Papua Barat, tengah mengusut dugaan penyimpangan penyaluran...