28.7 C
Manokwari
Minggu, April 20, 2025
28.7 C
Manokwari
More

    KPU Manokwari Ajak Seluruh Pihak Tingkatkan Partisipasi Pemilih di Pilkada

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari menggelar Rapat Kordinasi (Rakor) Partisipasi Masyarakat (Parmas) PPD dan Pelatihan Membuat Media Publikasi pada Sabtu (22/6/2024) di Manokwari.

    Komisioner KPU Manokwari Roni Wanggai berharap dengan adanya Rakor mampu mendongkrak partisipasi masyarakat dalam pilkada 27 November mendatang.

    Baca juga:  Kunjungi Markas PMI Teluk Bintuni, Matret Kokop: Bangunannya Sudah Tidak Layak

    “Partisipasi pada Pileg kemarin sudah cukup tinggi. Tentu kita berharap bisa meningkat di Pilkada nanti. Selain itu melalui kegiatan juga PPD maupun PPS dapat membuat konten untuk mensosialisasikan tahapan pilkada,”tambahnya.

    Baca juga:  KPU Manokwari Ingatkan Parpol Batas Waktu Perubahan Daftar Caleg Sementara

    Sementara itu, Komisioner KPU Manokwari Divisi Teknis Penyelenggaraan Sidarman menuturkan dalam pelaksanaannya sebagai penyelenggara pemilu, KPU berjalan sesuai aturan yang sudah ditetapkan.

    “KPU sebagai pelaksana aturan mengedepankan 11 prinsip KPU. Media juga menjadi salah satu komponen penting dalam mensukseskan pilkada mendatang,”beber dia.

    Baca juga:  KPU Manokwari Mulai Persiapan Pergeseran Logistik Pilkada

    Dalam rakor tersebut juga diikuti sejumlah perwakilan, seperti Polresta Manokwari, Kodim 1801 Manokwari serta PPS dan PPD se Manokwari.(LP3/Red)

    Latest articles

    Indonesia Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – Indonesia resmi ditunjuk sebagai tuan rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025. Turnamen bergengsi antar negara Asia Tenggara kelompok usia di bawah...

    More like this

    Indonesia Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei

    JAKARTA, LinkPapua.com – Indonesia resmi ditunjuk sebagai tuan rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025....

    Wabup Joko Lingara Siap Realisasikan Kantor PCNU di Teluk Bintuni

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, berkomitmen merealisasikan pembangunan...

    Hadiri Peringatan Harlah Muslimat NU ke 79, Mugiyono : Bukti Eksistensi dan Kontribusi

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari Mugiyono menghadiri peringatan Harlah Muslimat Nahdatul Ulama (NU) ke...