23.8 C
Manokwari
Rabu, Juli 2, 2025
23.8 C
Manokwari
More

    KAHMI Papua Barat Gelar Donor Darah Sambut Milad Ke-56

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Korps Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Papua Barat menggelar donor darah. Bakti sosial ini dalam rangka menyambut milad ke-56 KAHMI.

    Ketua panitia, Fatahudin Rumbory, kepada wartawan mengatakan pelaksanaan donor darah ini dalam rangka memenuhi stok darah di Manokwari.

    Baca juga:  Dominggus: KAHMI-Forhati Harus Ikut Curahkan Pikiran untuk Papua Barat

    “Kegiatan donor darah dalam rangka milad KAHMI karena melihat minimnya stok darah di Manokwari,” kata Fatahudin, Jumat (16/9/2022).

    Baca juga:  Donor Darah Kodam Kasuari Jelang HUT Ke-76 TNI Target 500 Kantong

    Meski hanya beberapa kantong darah yang nantinya diperoleh, dirinya berharap bisa membantu masyarakat yang membutuhkan transfusi darah.

    Baca juga:  Gubernur Dominggus Lepas 345 CJH Papua Barat: Raih Haji Mabrur, Bawa Berkah Pulang

    Selain donor darah, sebelumnya telah dilaksanakan turnamen futsal antar-OKP. Selain itu, beberapa waktu ke depan panitia berencana melaksanakan pengobatan gratis kepada masyarakat di Manokwari. (LP9/Red)

    Latest articles

    DPRK Mansel Desak Pemkab Segera Terbitkan Izin Operasi SPBU Ransiki

    0
    MANSEL, LinkPapua.com - DPRK Manokwari Selatan (Mansel) mendesak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) segera menerbitkan izin operasional bagi SPBU Ransiki yang hingga kini belum beroperasi. DPRK...

    More like this

    Pensiun dari ASN, Oktovianus Mayor Pilih Mengabdi untuk Gereja dan Umat

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Usai menuntaskan pengabdiannya sebagai aparatur sipil negara (ASN), Oktovianus Mayor memilih...

    Pemprov Papua Barat Apresiasi Dedikasi Kabiro Organisasi-Pemerintahan yang Purnatugas

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat memberikan apresiasi kepada dua sosok birokrat...

    Obet Rumbruren Sampaikan Pentingnya Kolaborasi Pemerintah Pusat dan Daerah Sukseskan MBG

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Program Makan Bergizi Gratis (MBG) terus digalakkan di seluruh pelosok negeri. Kali...