25.7 C
Manokwari
Sabtu, April 19, 2025
25.7 C
Manokwari
More

    Golkar Teluk Wondama Penuhi Target Penjaringan Bacaleg

    Published on

    Teluk Wondama, linkpapua.com– DPD Partai Golongan Karya (Golkar) Teluk Wondama telah melakukan penjaringan Bakal Calon Anggota Lesilatif (Bacaleg) dalam kesiapan pemilu 2024.

    Sekretaris DPD Partai Golkar Teluk Wondama Wahyu.R. Setyawan mengatakan sejak pembukaan penjaringan pada 13- 18 Februari, komposisi bacaleg yang mendaftar di Golkar mencapai 100 persen dari jumlah kuota. “Dalam proses penjaringan bacaleg ini sekaligus sebagai calon fungsionaris partai Golkar untuk memenangkan Golkar maupun memenangkan calon presiden Airlangga Hartarto. Untuk kuota 30 persen perempuan juga sudah terprnuhi,”ujar Wahyu Rabu (1/3/2023).

    Baca juga:  Tiga Motor Terlibat Lakalantas di Manokwari, Dua Pengendara Luka-luka

    Dikatakannya, jumlah penjaringan caleg kelipatan dari jumlah kursi setiap Dapil. Sejumlah Bacaleg yang telah mendaftar ke partai berlogo pohon beringin tersebut berasal dari sejumlah latar belakang, dari kalangan pengusaha hingga mantan bupati Teluk Wondama Bernadus Imburi. Golkar menargetkan 7 kursi di DPRD Teluk Wondama.

    Baca juga:  Forum Relawan Covid-19 akan Dibentuk, dari Tingkat Provinsi sampai Kampung

    “Kita optimis dengan apa yang sudah menjadi target kami. Sehingga raihan Golkar sebagai pemenang pileg di Teluk Wondama dapat dipertahankan,”tutup dia.(LP3/Red).

    Baca juga:  Pimpinan DPRK Manokwari ajak Bangun Sinergitas dengan DPR Papua Barat

     

    Latest articles

    Pembalap Papua Barat Fadhil Musyavi Curi Perhatian di Mandalika Racing Series...

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Muhammad Fadhil Musyavi, pembalap muda asal Papua Barat, sukses mencuri perhatian publik balap nasional lewat debut impresifnya pada seri pertama Mandalika...

    More like this

    Pembalap Papua Barat Fadhil Musyavi Curi Perhatian di Mandalika Racing Series 2025

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Muhammad Fadhil Musyavi, pembalap muda asal Papua Barat, sukses mencuri perhatian...

    Polda Papua Barat dan Papua Barat Daya Terjunkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Jumat Agung Perayaan Paskah

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Sebanyak 1.204 Personil Polri di Polres jajaran Polda Papua Barat dan Polda...

    Soal Anggaran Perjalanan Dinas Dipangkas, TAPD-DPR Papua Barat Minta Solusi ke Kemendagri

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) bersama DPR Papua Barat akan berkonsultasi...