23.8 C
Manokwari
Rabu, Juli 2, 2025
23.8 C
Manokwari
More

    Gerindra Papua Barat : Masyarakat Tak Perlu Kawatir soal Efisiensi Anggaran

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Wakil Ketua DPD Gerindra Papua Barat, David Alexander Baru menyampaikan masyarakat tidak perlu kawatir soal efensiensi anggaran yang dicanangkan oleh pemerintah pusat.

    Dia menjamin efisiensi program Pemerintah seperti
    perjalan dinas di dalam dan keluar negeri, Kegiataan rapat di hotel, ATK Pegawai, belanja kendaraan dinas dan semua berkaitan dengan kegiatan Aparatur sipil Negara tidak berdampak bagi masyarakat.

    Baca juga:  Asisten II Papua Barat Minta Seluruh ASN Ikut Vaksnasi Covid-19

    “ Presiden Prabowo melalui Menteri Keuangan menyampaikan tidak melakukan efesiensi Honor Pegawai , bantuan pendidikan bagi anak sekolah dan mahasiswa . Termasuk tunjangan guru dan dosen aman. Yang dipangkas itu mungkin jalan dinas dan acara seremonial yang kurang bermanfaat,”ungkapnya Senin (24/2/2025).

    Baca juga:  Reses di Arfai, Legislator Andrianus Mansim Janjikan Kavlingan untuk Transmigrasi Lokal

    Ia mengatakan terjadi kesalahan pahamanj dimasyarakat, sehingga marak gelombang demo menolak kebijakan efisiensi anggaran tersebut.

    “Ada yang menggiring opini anggaran pendidikan dipangkas, anggaran proyek di kurangi sehingga proyek berkurang .Apalagi Papua dan Papua Barat Memiliki Inpres Percepatan pembangunan,”tambahnya.

    Untuk itu dia meminta masyarakat tidak perlu kawatir secara berlebihan. David juga menanggapi Sekda Papua Barat,Ali Baham Temongmere yang mengatakan anggaran DAU dan Otsus dipangkas imbas efensiensi anggaran.

    Baca juga:  Wartawan Dikeroyok Saat Liput Kebakaran Pasar Wosi, PWI Papua Barat Minta Tindakan Tegas

    “Sebenarnya anggaran itu dipangkas karena selama ini Dana otsus tidak tepat sasaran. Ada laporan masyarakat ke DPR-RI dan kementerian keuangan dana otsus tidak digunakan baik untuk kepentingan orang Papua,”tutupnya.(LP3/Red)

    Latest articles

    Bukti Polri Dekat Dengan Masyarakat, Berbagai Komunitas Ikut Dalam Defile HUT...

    0
    JAKARTA, Linkpapua.com-Perayaan HUT Bhayangkara ke-79 tahun ini terasa berbeda dari momen peringatan sebelumnya. Tema “Polri Untuk Masyarakat” pun tak hanya slogan, karena pelibatannya benar-benar...

    More like this

    Bukti Polri Dekat Dengan Masyarakat, Berbagai Komunitas Ikut Dalam Defile HUT Bhayangkara ke-79

    JAKARTA, Linkpapua.com-Perayaan HUT Bhayangkara ke-79 tahun ini terasa berbeda dari momen peringatan sebelumnya. Tema...

    DPRK Mansel Desak Pemkab Segera Terbitkan Izin Operasi SPBU Ransiki

    MANSEL, LinkPapua.com - DPRK Manokwari Selatan (Mansel) mendesak Pemerintah Kabupaten (Pemkab) segera menerbitkan izin...

    Rangkaian Hari Bhayangkara ke-79, Polri dan KSPSI Gelar Bakti Sosial

    TANGERANG, Linkpapua.com- Rangkaian Hari Bhayangkara ke-79, Polri bersama Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI)...