26.7 C
Manokwari
Rabu, April 23, 2025
26.7 C
Manokwari
More

    Ekspor Papua Barat Naik 12,78 Persen Juli 2023

    Published on

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Papua Barat mencatat ekspor Papua Barat pada Juli 2023 naik 12,78 persen dibanding Juni 2023, yaitu dari USD235,72 juta menjadi USD265,85 juta.

    Baca juga:  Tiongkok Masih Jadi Tujuan Ekspor Tertinggi Papua Barat

    Bahan bakar mineral (HS27) merupakan golongan barang yang memiliki nilai ekspor terbesar di Papua Barat pada Juli 2023, yaitu USD258,55 juta atau 97,25 persen dari total ekspor Papua Barat.

    Baca juga:  Raih Suara Terbanyak DPD RI Papua Barat, Lamek Dowansiba Ungguli 2 Petahana

    “Tiongkok merupakan negara tujuan ekspor Papua Barat terbesar dengan nilai ekspor sebesar USD110,82 juta dengan kontribusi sebesar 41,69 persen,” demikian dikutip dari berita resmi BPS Papua Barat, Sabtu (2/9/2023).

    Baca juga:  SP2020 Lanjutan Papua Barat, Nataniel: Data Akurat Kunci Pembangunan Tepat Sasaran

    Ekspor Papua Barat pada Juli 2023 melalui lima pelabuhan laut dan empat pelabuhan udara.

    Pada Juli 2023 tidak ada dokumen Pemberitahuan Impor Barang (PIB) yang masuk. (*/Red)

    Latest articles

    DPR Papua Barat Kecewa, BWS Dua Kali Abaikan RDP Bahas Banjir-Pipanisasi

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - DPR Papua Barat kecewa dengan sikap Balai Wilayah Sungai (BWS) Provinsi Papua Barat yang dua kali mangkir dari undangan rapat dengar...

    More like this

    DPR Papua Barat Kecewa, BWS Dua Kali Abaikan RDP Bahas Banjir-Pipanisasi

    MANOKWARI, LinkPapua.com - DPR Papua Barat kecewa dengan sikap Balai Wilayah Sungai (BWS) Provinsi...

    Politisi PDI-Perjuangan Dorong Pembangunan Puskesmas di Kelurahan Padarni

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Untuk pelayanan medis yang maksimal ke masyarakat, Wakil Ketua Komisi IV DPRK...

    Wabup Bintuni Imbau Warga Yakora Waspada Selama Operasi Pencarian Iptu Tomi

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, mengimbau masyarakat Distrik...