26.2 C
Manokwari
Senin, April 28, 2025
26.2 C
Manokwari
More

    Dukung protokol kesehatan: genBI Bagikan APD gratis

    Published on

    Manokwari- Solidaritas Sosial Berbagai, Generasi Baru Indonesia (genBI) Papua Barat ajak para pedagang dan pengunjung tempat wisata untuk memutus mata rantai penyebaran Virus Corona (COVID-19), dengan membagikan alat pelindung diri (APD) berupa masker, handsanitizer, dan pelindung wajah (face shield).

    Baca juga:  Pemkab Manokwari Lanjutkan Pembongkaran di Pasar Sanggeng, Hermus Apresiasi Kerelaan Warga

    Pembagian APD dilakukan oleh genBI di beberapa tempat keramaian yaitu pasar Wosi, pasar Sanggeng, dan pantai wisata pasir putih. Sedikitnya sebanyak 379 APD telah dibagikan pada baksos kali ini, Sabtu, (10/10/2020).

    Baca juga:  Yayasan Aderi Perempuan Papua Gelar Lomba Masak Makanan Lokal di Manokwari

    Wakil ketua genBI Achmad C. Agrifandi mengatakan pemberian APD adalah bentuk kepedulian kami terhadap pedagang dan pengunjung tempat wisata agar terhindar dari COVID-19.

    Hal ini kami lakukan karena Papua Barat mengalami kenaikan jumlah kasus COVID-19 yang cukup signifikan, maka kami dari ganBI berinisiatif membagikan APD gratis kepada masyarakat, ucap Agrifandi.

    Baca juga:  Ratusan Mahasiswa STIH Terima Bantuan KIP

    “Selain memberikan bantuan, kami dari ganBI juga mensosialisasikan cara penggunaan face shield, selalu menggunakan maskek, rajin cuci tangan, dan menggunakan handsanitizer”, tambahnya. (LPB7/red)

    Latest articles

    IKKB Manokwari ajak Warganya Tingkatkan Silaturahmi

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ikatan Kerukunan Keluarga Bima (IKKB) Manokwari menggelar Halal Bi Halal 1446 H yang dipusatkan di gedung MUI Papua Barat Minggu (27/4/2025). Turut...

    More like this

    IKKB Manokwari ajak Warganya Tingkatkan Silaturahmi

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ikatan Kerukunan Keluarga Bima (IKKB) Manokwari menggelar Halal Bi Halal 1446 H...

    Manokwari United Tersingkir di Putaran Nasional Liga 4 2024/2025

    BANYUWANGI, LinkPapua.com - Perjalanan Manokwari United di putaran nasional Liga 4 2024/2025 berakhir setelah...

    Wagub Papua Barat soal Ubah Nama Bandara Rendani: Harus Disepakati Semua Pihak

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Gubernur (Wagub) Papua Barat, Mohamad Lakotani, menyebut perubahan nama Bandara...