28.6 C
Manokwari
Rabu, Maret 12, 2025
28.6 C
Manokwari
More

    DPRK Manokwari Gelar Rapat Paripurna Pengesahan Pengangkatan Calon Bupati-Wakil Bupati Manokwari Periode 2025-2030

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com-DPRK Manokwari menggelar Rapat Paripurna dalam rangka pengumuman usul pengesahan pengangkatan pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Manokwari terpilih periode 2025-2030. Rapat ini berlangsung di Ruang Sidang DPRK Manokwari, Jumat (7/2/2025).

    Rapat Paripurna dipimpin oleh Ketua DPRK Manokwari Jhoni Muid didampingi oleh Wakil Ketua DPRK, jajaran anggota DPRK,

    Baca juga:  RS Elia Waran Resmi Difungsikan, Mansel Kini Punya Rumah Sakit Rujukan

    Dalam sambutannya, Ketua DPRK Manokwari menyampaikan DPRK Manokwari menerima SK dari KPU Manokwari dan merupakan salah satu tanggung jawab DPRK Manokwari yang selanjutnya diajukan ke Menteri Dalam Negeri melalui Gubernur Papua Barat.

    Baca juga:  Dewan Kehormatan PWI PB: Anggota Jadi Caleg Harus Cuti, Pengurus Wajib Mundur

    “Selanjutnya akan di sampaikan ke Menteri Dalam Negeri sesuai dengan pasal 160 ayat 3 Undang-undang nomor 8 tahun 2015,”ujarnya

    Dia juga mengapresiasi kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati Manokwari periode 2020-2025 yang akan berakhir masa kepemimpinan saat pelantikan kepala daerah nantinya.

    Baca juga:  Ada Gunung Botak, Mansel Punya Destinasi Pariwisata Menjanjikan

    “Kepada pasangan Hermus Indou-Mugiyono kami ucapkan selamat dan mengemban amanah bersama dalam mewujudkan program-program demi kesejahteraan masyarakat,”ungkap dia.

    Forkopimda Manokwari, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari dan Badan Pengawas Peniku (Bawaslu) Manokwari.(LP3/Red)

    Latest articles

    Gaji Ke-13 ASN, TNI-Polri, dan Pensiunan Cair Juni 2025

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com - Presiden Prabowo Subianto memastikan gaji ke-13 bagi Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI-Polri, dan pensiunan akan cair pada Juni 2025. Kebijakan ini...

    More like this

    Gaji Ke-13 ASN, TNI-Polri, dan Pensiunan Cair Juni 2025

    JAKARTA, LinkPapua.com - Presiden Prabowo Subianto memastikan gaji ke-13 bagi Aparatur Sipil Negara (ASN),...

    Wabup Teluk Bintuni Sidak OPD, Dapati ASN-Honorer Bolos Kerja

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, mendapati aparatur sipil...

    Gubernur Papua Barat ke Bupati Wondama: Pastikan Pemerintah Hadir di Tiap Pelosok

    TELUK WONDAMA, LinkPapua.com – Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan, menekankan kepada Bupati dan Wakil...