28.1 C
Manokwari
Senin, April 28, 2025
28.1 C
Manokwari
More

    Dinkes Papua Barat Sudah Menerima Vaksin Covid-19 Sebanyak 200 Dosis

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Dinas Kesehatan Papua Barat telah menerima Vaksin Covid-19 jenis Inavac pada akhir tahun 2023 lalu. Kabid P2P Dinas Kesehatan Papua Barat dr Nurmawati mengatakan vaksin tersebut diperuntukan pada sejumlah kelompok.

    “Sesuai ketentuan vaksin ini diberikan pada kelompok-kelompok yang peluang terpaparnya tinggi seperti lansia, orang yang memiliki penyakit komorbid, nakes dan juga masyarakat yang sama sekali belum di vaksin,”ujarnya Kamis (11/1/2024).

    Baca juga:  30 Personil Polda Papua Barat BKO Ke Polres Fakfak  

    Dikatakannya, vaksin tersebut disalurkan ke Dinas Kesehatan Manokwari dan Karantina Kesehatan Pelabuhan (KKP) Manokwari.”Jumlah vaksin yang disakurkan ke kami 200 dosis. Dari laporan sementara ini belum ada yang mendapatkan vaksin. Kalau memang ada masyarakat yang ingin divaksin tentunya harus masuk dalam ketentuan yang ada,”tambah dia.

    Baca juga:  20 Produk Lokal UMKM Papua Barat Ambil Bagian di HIPMI Expo

    Kementrian Kesehatan RI mengirimkan vaksin Covid-19 ke seluruh daerah sebagai respon terhadap kembali meningkatnya angka Covid-19 disejumlah negara. Sebelumnya Kemenkes mengeluarkan Surat Edaran Kementerian Kesehatan RI Nomor : HK.02.02/C/4815/2023 tentang peningkatan kewaspadaan terhadap lonjakan kasus covid-19 per 11 Desember 2023.(LP3/Red)

    Latest articles

    Resmi Digelar, Musrenbang Distrik Manokwari Barat, Manokwari Timur dan Manokwari Utara,...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pemkab Manokwari menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) yang digelar bersamaan yaitu distrik Manokwari Barat, Manokwari Timur dan Manokwari Utara pada Senin (28/4/2025)...

    More like this

    Resmi Digelar, Musrenbang Distrik Manokwari Barat, Manokwari Timur dan Manokwari Utara, Bupati: Fokus Program Prioritas

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pemkab Manokwari menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) yang digelar bersamaan yaitu distrik...

    LLDIKTI: 86 Persen Program Studi Perguruan Tinggi di Papua Sudah Terakreditasi

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Sebanyak 86 persen program studi di perguruan tinggi se-Papua telah terakreditasi....

    Pangdam XVIII/Kasuari Audiens dengan Ketum PPM, Siap Berkolaborasi

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Panglima Kodam XVIII/Kasuari Mayjen Ramoz.J. Manalu menerima kunjungan dari Ketua Umum Pemuda...