23.9 C
Manokwari
Rabu, Maret 26, 2025
23.9 C
Manokwari
More

    Deadline Besok, Tersisa Satu Ranperda Belum Dibahas Bapemperda Papua Barat

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPR Papua Barat dan tim pemerintah daerah masih melakukan pembahasan rancangan peraturan daerah (Ranperda).

    Saat ini tinggal satu ranperda yang masih harus dilakukan pembahasan oleh tim DPR dan tim pemerintah daerah.

    Baca juga:  Pulang Kampung, Ali Baham Cerita Jadi Korban Bullying Gara-gara 'Baham'

    Penjabat Gubernur Papua Barat, Paulus Waterpauw, mengatakan sebanyak 22 rancangan peraturan daerah provinsi (Ranperdasi) maupun rancangan peraturan daerah khusus (Ranperdasus) yang dilakukan pembahasan lima Ranperda merupakan inisiatif DPR dan 17 Ranperda inisiatif pemerintah daerah.

    Baca juga:  Dukung Otsus di Tanah Papua, Pusat Gelontorkan Rp138 T Sejak 2002

    “Masih ada satu Ranperda yang belum dilakukan pembahasan. Mudah-mudahan hari ini selesai pembahasan dan bisa langsung diplenokan,” ujar Waterpauw, Senin (18/7/2022).

    Waterpauw mengatakan, dalam pembahasan 22 Ranperda, Bapemperda DPR Papua Barat dan tim pemerintah daerah bekerja lembur.

    Baca juga:  Hari Pahlawan di Papua Barat, Yacob Fonataba : Kita Melawan Kebodohan-Kemiskinan

    Pasalnya, banyak Ranperda yang menjadi harapan masyarakat di Papua Barat. Sementara, deadline waktu pembahasan hanya sampai 19 Juli 2022.

    “Mudah-mudahan besok sudah bisa didaftarkan dalam link Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri),” paparnya. (LP9/Red)

    Latest articles

    Safari Ramadhan di Kamundan, Bupati Bintuni Serahkan Hibah Rp10 Juta untuk...

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, menyerahkan dana hibah sebesar Rp10 juta untuk Masjid Babussalam saat menggelar Safari Ramadhan 1446 H/2025...

    More like this

    Buka Puasa bersama Pekerja Media, Kajati Papua Barat : Kita sama-sama punya peran dalam Penegakan Hukum

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Jajaran Kejaksaan Tinggi Papua Barat pada Selasa (25/3/2025) berbuka bersama puluhan pekerja...

    Unipa Cetak 240 Lulusan Baru, Rektor: Siap Bangun SDM Papua

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Universitas Papua (Unipa) kembali mencetak 240 lulusan baru yang siap berkontribusi...

    Wagub Papua Barat Ikut Tanam Perdana Padi Gogo, Dukung Swasembada Pangan

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Gubernur (Wagub) Papua Barat, Mohamad Lakotani, mengikuti penanaman perdana padi...