JAKARTA, LinkPapua.com – PSSI menggaet pelatih asal Belanda, Frank van Kempen, untuk menangani timnas Indonesia U-20. Penunjukan ini menjadi langkah nyata federasi dalam memperkuat jalur pembinaan dari level usia muda hingga senior.
Van Kempen dikenal sebagai pelatih berpengalaman dalam pengembangan pemain muda di Eropa. Dia...
INTAN JAYA, LinkPapua.com – TNI menembak mati Komandan Kelompok Bersenjata OPM, Enos Tipagau, di Intan Jaya, Papua Tengah. Enos dikenal sebagai dalang berbagai aksi kekerasan terhadap warga sipil di wilayah tersebut.
Penindakan dilakukan pada Sabtu (5/7/2025) di Kampung Baitapa, Distrik Baitap, Intan Jaya. Enos merupakan...