28.7 C
Manokwari
Sabtu, Maret 15, 2025
28.7 C
Manokwari
More

    Bupati Pit Kasihiw Serahkan Satu Unit Mobil Damkar ke BPBD

    Published on

    Bupati Pit Kasihiw Serahkan Satu Unit Mobil Damkar ke BPBD

    BINTUNI- penyerahan kunci mobil Danker, mobil pemadam kebakaran , di halaman kantor bupati.

    Bupati kabupaten Teluk Bintuni, Pit Kasihiw menyerahkan kunci satu unit mobil pemadam kebakaran (damkar) kepada Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), Melianus Naa, di halaman kantor bupati, Senin (14/9/20).

    Baca juga:  PSI Teluk Bintuni Harap Edukasi Politik Lebih Masif di Masyarakat

    Dana pembelian 1 unit mobil damkar tersebut bersumber dari APBD 2020.

    “Saya perintahkan agar segera membeli dankar baru, kebakaran di kabupaten Teluk Bintuni sudah sering terjadi dan kita terlambat lakukan penyelamatan dikarenakan damkar kita rusak tidak dan berfungsi lagi,” terang bupati.

    Baca juga:  Ferry Onim Soroti Implementasi UU Otsus Belum Optimal untuk OAP  

    Bupati berharap agar dalam penggunaannya, mobil damkar tersebut digunakan sebagaimana mestinya dan tetap berkordinasi, dengan aparat Satpol PP.

    “Dinas BPBD dan Satpol PP agar saling berkordinasi sesuai dengan keahlian masing-masing, tetap solid dalam membantu penanganan bencana. Bergerak cepat dalam penanganan bencana kebakaran, dan segera bentuk unit reaksi cepat dalam menolong korban kebakaran,” terang bupati.

    Baca juga:  Dorong Literasi, Hermus-Kardinal Launching Internet Komunitas Rumah Baca di Teluk Sawaibu

    Bupati minta agar armada damkar tersebut dijaga sebaik mungkin sebagai salah satu aset pemerintah. Bupati juga berjanji akan menambah satu unit lagi armada damkar tahun depan. (LPB5/red)

     

    Latest articles

    Sebar 1.000 Takjil, Polda Papua Barat Berkolaborasi dengan Ormas dan Mahasiswa

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Polda Papua Barat Bersama Ormas, BEM, Mahasiswa dan OKP membagikan 1.000 Takjil Kepada Masyarakat. Pembagian tersebut dipimpin langsung oleh Wakapolda Papua Barat...

    More like this

    Sebar 1.000 Takjil, Polda Papua Barat Berkolaborasi dengan Ormas dan Mahasiswa

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Polda Papua Barat Bersama Ormas, BEM, Mahasiswa dan OKP membagikan 1.000 Takjil...

    Safari Ramadhan dengan Warga Ikaswara, Hermus Indou: ini Moment Silaturahmi

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari dan Wakil Bupati Manokwari menghadiri Safari Ramadhan di Ikatan Sunda...

    Kepala-Bendahara Puskesmas Amban Manokwari Jadi Tersangka Korupsi Dana BOK

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kepala Puskesmas Amban, berinisial YK, dan Bendahara Puskesmas Amban, berinisial EBI,...