MANOKWARI, LinkPapua.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat akan menggelar Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Penanggulangan Kemiskinan yang akan berlangsung pada 17 Maret mendatang. Rakornas ini menjadi langkah strategis untuk mempercepat pengentasan kemiskinan ekstrem, termasuk di Papua Barat.
Persiapan rakornas ini dibahas dalam rapat yang dipimpin...
JAKARTA, LinkPapua.com – Keuangan negara mengalami tekanan di awal tahun! Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2025 mencatat defisit sebesar Rp 31,2 triliun hingga Februari. Artinya, pengeluaran pemerintah jauh lebih besar dibanding pendapatan yang masuk.
Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, mengungkapkan defisit tersebut setara dengan...