MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari dan Wakil Bupati Manokwari pada Sabtu (15/3/2025) di masjid Nurul Jihad Maduraja Wosi.
Wakil Bupati Manokwari Mugiyono berharap kebersamaan antara warga dapat terus terjalin baik. Terlebih keberadaan warga Maduraja berada tepat didepan pusat perekonomian terbesar di Manokwari.
“Posisi kompleks Maduraja sangat strategis...
MANOKWARI, LinkPapua.com – Tiga siswa SMK Kehutanan Manokwari, Papua Barat, diduga mengalami kekerasan brutal oleh sembilan seniornya. Korban diikat di tiang kayu, dipukuli selama lima jam, hingga disetrum. Kasus ini kini dalam penyelidikan Polresta Manokwari.
Kasat Reskrim Polresta Manokwari, AKP Raja Napitupulu, membenarkan bahwa laporan...