25.5 C
Manokwari
Minggu, April 20, 2025
25.5 C
Manokwari
More

    APBD Perubahan 2022 Papua Barat Ditarget Juni

    Published on

    MANOKWARI,Linkpapua.com- Kepala BPKAD Papua Barat, Enos Aronggear menyebut bahwa sampai saat ini materi RAPBD Perubahan tahun 2022 masih dalam proses penyusunan.

    Dia berharap dalam waktu dekat tim anggaran pemerintah dapat melakukan rapat sehingga APBD perubahan tidak mengalami keterlambatan.

    Baca juga:  Belum Sepekan, Serapan Anggaran Papua Barat Naik 1 Persen

    “Sementara dalam persiapan penyusunan. Banyak revisi-revisi yang tidak sesuai untuk diusulkan revisi. Tim anggaran sudah bisa rapat untuk membicarakan ini dan tidak mengalami keterlambatan,” tuturnya.

    Baca juga:  Baru 26,78 Persen, DPMK Papua Barat Optimistis Realisasi Anggaran Bisa Maksimal

    Paling tidak, kata dia, pada bulan Juni sudah masuk ke DPR untuk dilakukan pembahasan. Disinggung mengenai penambahan anggaran dia menyebut pasti ada perubahan.

    Baca juga:  Kantor DPRK Manokwari Diblokade, Aktivitas Terhenti

    Ada belanja transfer yang kabupaten/kota yang masih menampung di provinsi sebagai penerimaan.

    “Ada beberapa penerimaan yang harus di transfer terutama migas,” jelasnya.(LP9/Red)

    Latest articles

    HMI-KAHMI Manokwari Sepakat Bangun Sekretariat Bersama

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kader dan alumni Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Manokwari, Papua Barat, sepakat membangun sekretariat bersama. Hal itu terungkap dalam momentum halalbihalal...

    More like this

    HMI-KAHMI Manokwari Sepakat Bangun Sekretariat Bersama

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kader dan alumni Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Manokwari, Papua Barat,...

    Mugiyono Hadiri Halal Bi Halal dan Lantik DKM Baitul Rahman Periode 2025-2030

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari H. Mugiyono menghadiri perayaan Halal Bi Halal di masjid...

    Hadiri Halal Bi Halal Kerukunan Fakfak, Mugiyono: Harus semakin Solid

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari Mugiyono menghadiri Halal Bi Halal yang digelar oleh Keluarga...