26.7 C
Manokwari
Minggu, April 27, 2025
26.7 C
Manokwari
More

    Hermus Indou: Ini Lembaran Pemerintahan yang Baru

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Bupati Manokwari Hermus Indou didampingi Wakil Bupati Manokwari Mugiyono setelah tiba di Manokwari menyampaikan akan melanjutkan pembangunan yang telah dimulai diperiode pertamanya bersama Edi Budoyo.

    “Kami memimpin bukan untuk satu golongan saja tetapi untuk semua. Ini merupakan kehendak tuhan, jangan ada lagi perbedaan politik,”ujar Hermus pada Senin (3/3/2025) usai tiba di Manokwari.

    Baca juga:  Peresmian Sekretariat, KKSM juga Santuni Anak Yatim

    Dikatakannya, untuk mewujudkan pembangunan diperlukan peran serta semua pihak.” Diperiode pertama saya bersama pak Edi Budoyo telah meletakan landasan pembangunan yang baik. Dengan bapak Mugiyono kita memulai lembaran pembangunan yang baru,”ungkapnya.

    Baca juga:  Perkuat Kaderisasi, KAMMI Papua Barat Gelar Training untuk Instruktur

    Ia menyampaikan raya syukur karena pilkada di Manokwari berjalan dengan lancar dan aman. Dengan masyarakat telah menyatakan dukungan merupakan legasi bagi masa depan Manokwari.

    Baca juga:  Serapan APBD Baru 20 Persen, Pemkab Segera Ajukan APBD-Perubahan

    “Kita telah hadapi tahapan dan lika-liku politik. Banyak yang kita hadapi dalam perjuangan ini, namun semua sudah kita lalui,”tutup Hermus.(LP3/Red)

    Latest articles

    Manokwari United Tersingkir di Putaran Nasional Liga 4 2024/2025

    0
    BANYUWANGI, LinkPapua.com - Perjalanan Manokwari United di putaran nasional Liga 4 2024/2025 berakhir setelah gagal melaju dari babak 64 besar. Hasil minor dalam dua...

    More like this

    Manokwari United Tersingkir di Putaran Nasional Liga 4 2024/2025

    BANYUWANGI, LinkPapua.com - Perjalanan Manokwari United di putaran nasional Liga 4 2024/2025 berakhir setelah...

    Wagub Papua Barat Tegaskan Pemangkasan Anggaran Tak Bisa Dikecualikan

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Gubernur (Wagub) Papua Barat, Mohamad Lakotani, menegaskan pemangkasan anggaran akibat...

    Prof Roberth Hammar Resmi Jadi Guru Besar Pertama Kampus Swasta Papua

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Sejarah baru tercipta di dunia pendidikan Papua. Prof Roberth KR Hammar...