27.8 C
Manokwari
Sabtu, November 23, 2024
27.8 C
Manokwari
More

    Atlet Domino Perorangan Papua Barat Terhenti di 16 Besar Porwanas Kalsel  

    Published on

    BANJARMASIN, Linkpapua.com- Dihari pertama cabang olahraga domino Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV tahun 2024, di Banjarmasin Kalimantan Selatan, atlet Papua Barat Elyas Estrada terhenti dibabak 16 besar didomino perorangan kategori terbuka.

    Dibabak 16 besar, Papua Barat yang tergabung di grup A bersama Jambi, Banten dan Lampung, Papua Barat harus mengakui Jambi dan Banten yang lolos ke 8 besar.

    Baca juga:  TMMD Ke-118 Mansel Resmi Ditutup Hari ini, TNI Beberkan 2 Capaian

    Ketua Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) PWI Papua Barat Adrian Kairupan mengatakan keikutsertaan kontingen papua barat dalam Cabang Olahraga (Cabor) Domino yang perdana ini memberikan pengalaman yang berharga bagi kontingen Papua Barat.

    Baca juga:  Sius Doansiba "Perkasa" di Pegunungan Arfak

    ”Ini memberikan pengalaman yang berharga. Tentu setelah ini akan kita persiapkan kembali agar dievent-event mendatang kita bisa meraih prestasi lebih baik lagi,”ujarnya Kamis (22/8/2024) di venue cabor domino.

    Baca juga:  Mubes 1 Maybrat Labema: Diharap Lahirkan Pengurus yang Berkontribusi untuk Manokwari 

    Papua Barat sendiri sempat lolos ke 16 setelah menjalani play off bersama Jawa Timur dan Sulawesi Selatan. Meskipun gagal dinomor perorangan domino, Papua Barat masih menyisakan 2 nomor yaitu domino perorangan tertutup dan domino berpasangan terbuka.(LP3/Red)

    Latest articles

    Fernando Mansawan Ditunjuk jadi Ketua DPD Partai Nasdem Manokwari

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com-Sepekan jelang pelaksanaan pilkada serentak 27 November, DPP Partai Nasdem menunjuk Fernando Loman Mansawan sebagai ketua DPD Nasdem Manokwari. Mansawan yang dikonfirmasi membenarkan penunjukan...

    More like this

    Fernando Mansawan Ditunjuk jadi Ketua DPD Partai Nasdem Manokwari

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Sepekan jelang pelaksanaan pilkada serentak 27 November, DPP Partai Nasdem menunjuk Fernando Loman...

    H-4 Jelang Pilkada, KPU Manokwari mulai Distribusi Logistik 

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari mulai mendistribusikan logistik kebutuhan pilkada 27 November...

    Silaturahmi bersama Warga Kompleks Manorian, Mugiyono : HERO Ingin jadikan Manokwari kota Modern

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pasangan Calon Kepala Daerah Manokwari Hermus Indou-Mugiyono Jumat (22/11/2024) malam bersilaturahmi dengan...