28 C
Manokwari
Minggu, April 20, 2025
28 C
Manokwari
More

    Pemkab Teluk Bintuni Matangkan Persiapan Peringatan HUT Kemerdekaan 

    Published on

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com– Plt Sekretaris Daerah Teluk Bintuni Frans N Awak memimpin apel gabungan dalam rangka persiapan memperingati HUT Kemerdekaan ke-79 di lapangan Gelanggang Argosigemerai SP 5, Kamis (8/8/2024). Frans mengingatkan semua OPD kembali mematangkan persiapan HUT.

    Baca juga:  Tim Sepak Bola Putra dan Putri Papua Barat Optimistis Lolos PON

    “Apel kali untuk menyiapkan seluruh rangkaian kengiatan HUT RI ke-78. Panitia dan para seksi agar segera menyampaikan program rangkaian kegiatan kepada kita semua. Karena ini keputusan bersama yang harus kita lakukan dan didukung secara bersama-sama,” jelas Frans.

    Baca juga:  Wabup Teluk Bintuni Semprot ASN: Malas, tapi Terima Gaji Lancar

    Dikatakan Frans Awak, hari ini akan dilakukan pembersihan lokasi upacara yang terpusat di Gelanggang Argosigemerai. Semua OPD mulai bekerja sesuai titik pembersihan masing-masing.

    “Pimpinan OPD bertanggung jawab langsung kepada staf yang melakukan pembersihan,” jelasnya.

    Baca juga:  Polisi Ringkus 5 Kawanan Pengedar Ganja di Teluk Bintuni

    Kepada panitia lomba juga diminta segera melaporkan kegiatan yang akan dilombakan. Agar rangkaian kegiatan dalam memperingati HUT RI ke-78 berjalan dengan sukses.(LP5/Red)

    Latest articles

    Hari Kartini 2025, Ketua PPP Papua Barat Serukan Pemberdayaan Perempuan

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Ketua DPW PPP Papua Barat, Yasman Yasir, menyerukan pentingnya pemberdayaan perempuan dalam momen peringatan Hari Kartini 2025. Dia menegaskan, semangat perjuangan...

    More like this

    Hari Kartini 2025, Ketua PPP Papua Barat Serukan Pemberdayaan Perempuan

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Ketua DPW PPP Papua Barat, Yasman Yasir, menyerukan pentingnya pemberdayaan...

    Lewat Program Rujuk Balik, Pasien Diabetes di Manokwari Jalani Pengobatan Tanpa Khawatir Biaya

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Program Rujuk Balik (PRB) dari BPJS Kesehatan terbukti membantu pasien di...

    Indonesia Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei

    JAKARTA, LinkPapua.com – Indonesia resmi ditunjuk sebagai tuan rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025....