25.7 C
Manokwari
Selasa, November 26, 2024
25.7 C
Manokwari
More

    Puluhan Pencaker Gelar Aksi di Kantor BPSDM Manokwari   

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Puluhan massa peserta test Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) formasi tahun 2021 pemda Manokwari Kamis (25/7/2024) Orang Asli Papua (OAP) menggelar aksi protes di kantor BPSDM Manokwari.

    Baca juga:  KPU Manokwari Kembalikan Berkas Dukungan Bapaslon Perseorangan Rahman Mansim-Rudolf Rumbino

    Salah satu massa Demerius Ullo kepada wartawan menyampaiakan sejumlah tuntutannya kepada Bupati Manokwari.

    “Kami meminta BKD untuk menunda pelaksanaan tes CPNS sampai ada penjelasan yang jelas terkait hasil seleksi berkas kami,” ujar dia.

    Baca juga:  Besok, 8 Delegasi Fordasi Dijadwalkan Tiba di Manokwari

    Selain itu, massa juga menyampaikan sejumlah tuntutan yaitu meminta Pemkab Manokwari memberikan kebijakan untuk mengikuti tes CPNS bagi pencaker OAP yang tidak lulus seleksi berkas.

    Baca juga:  Momentum Dies Natalies, Polbangtan Manokwari Komitmen Lahirkan SDM Mumpuni

    “Kami orang asli Papua meminta hak kami yang tidak lulus seleksi administrasi CPNS Formasi 2021,”tuntut massa.

    Aksi massa yang sempat memblokade gerbang BPSDM berakhir setelah aparat kepolisian menenangkan massa.(LP3/Red)

    Latest articles

    Tak Terima C-Pemberitahuan, Ratusan Warga Perumahan Sowi Gunung Terancam tak Bisa...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ratusan Warga di Perumahan Sowi Gunung, Kabupaten Manokwari, Papua Barat terancam hak tidak dapat memberikan hak pilihnya di Pilkada 27 November 2024....

    HERO Rampungkan LPPDK dan Tutup RKDK

    More like this

    Tak Terima C-Pemberitahuan, Ratusan Warga Perumahan Sowi Gunung Terancam tak Bisa Mencoblos

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ratusan Warga di Perumahan Sowi Gunung, Kabupaten Manokwari, Papua Barat terancam hak...

    Momentum HGN di Raja Ampat, AFU Sebut Guru Pahlawan Sejati

    WAISAI, linkpapua.com- Bupati Raja Ampat Abdul Faris Umlati (AFU) memimpin upacara peringatan Hari Guru...

    SKK Migas-KKKS GOKPL Gulirkan Program Kesehatan di Bintuni, Beri Pelatihan Bagi Perawat   

    TELUK BINTUNI, Linkpapua.com– SKK Migas-KKKS Genting Oil Kasuri Pte. Ltd. (GOKPL) berkolaborasi dengan Dinas...