25.5 C
Manokwari
Selasa, April 22, 2025
25.5 C
Manokwari
More

    Jembatan Kali Kasi Putus, Bupati Hermus: Segera Dilaporkan ke Balai Bina Marga Papua Barat

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Akibat hujan deras yang melanda Manokwari telah mengakibatkan banjir disejumlah wilayah. Derasnya aliran air juga menyebabkan putusnya kali Kasi di distrik Sidey. Merespon itu bupati Manokwari Hermus Indou akan berkoordinasi dengan Balai Bina Marga Kementrian PUPR.

    Baca juga:  Disaksikan Menteri Investasi, Pupuk Kaltim Salurkan Ribuan Paket Sembako dan Alkes di Fakfak

    “Saya akan meninjau langsung kondisi jembatan kali Kasi yang terputus. Ini juga akan dilaporkan ke Balai Bina Marga,”ujar Hermus Jumat (8/3/2024).

    Baca juga:  Safari Ramadhan Pemkab Manokwari Sambangi Masjid Nurul Jihad

    Dikatakannya, jembatan tersebut berada pada jalan trans nasional sehingga menjadi kewenangan Kementrian PUPR.

    “Tantangan dalam pembangunan memang bermacam-macam. Termasuk juga tantangan alam seperti yang terjadi sekarang ini,”tambah dia.

    Baca juga:  Organisasi Tani Merdeka Terbentuk di Paniai, Siap Wujudkan Swasembada Pangan

    Terputusnya jembatan Kali Kasi menyebabkan kendaraan yang akan melalui jalan trans Papua Barat menuju Tambrauw dan Sorong tidak dapat melintas. Sehingga masyarakat meminta adanya respon cepat dari pihak-pihak terkait. (LP3/Red)

    Latest articles

    510 Personel Gabungan Siap Pencarian Tomy Marbun

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kepolisian Daerah (Polda) Papua Barat menggelar apel pergeseran pasukan untuk Operasi Alpha Bravo Moskona 2025, tahap ketiga pencarian dan evakuasi Iptu Tomi...

    More like this

    510 Personel Gabungan Siap Pencarian Tomy Marbun

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kepolisian Daerah (Polda) Papua Barat menggelar apel pergeseran pasukan untuk Operasi Alpha...

    Forkopimda Papua Barat Daya : Tidak Ada Tempat Bagi Klaim Separatis NRFPB di Wilayah NKRI

    SORONG, Linkpapua.com - Pemerintah Provinsi Papua Barat Daya bersama unsur Forkopimda menyelenggarakan rapat tertutup...

    100 Ribu Visa Haji Reguler Sudah Terbit, Keberangkatan Dimulai 2 Mei

    JAKARTA, LinkPapua.com - Sebanyak 100.000 visa untuk jemaah haji reguler Indonesia sudah terbit. Pemerintah...