26.2 C
Manokwari
Jumat, Mei 9, 2025
26.2 C
Manokwari
More

    Psikotest Calon Anggota KPU se Papua Barat Digelar 13 dan 14 April

    Published on

    Manokwari, LinkPapua.com– Tim seleksi anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) se Papua Barat dijadwalkan akan menggelar psikotest yang diikuti oleh peserta yang dinyatakan lolos penelitian administrasi.

    Ketua Tim Seleksi anggota KPU kabupaten se Papua Barat La Ode Alisya menjelaskan, psikotest tersebut akan dipimpin langsung oleh tim yang sudah ditunjuk oleh KPU RI yaitu dari Mabes TNI-AD.” Untuk Psikotest akan dibagi menjadi 4 sesi selama 2 hari kedepan, yaitu 2 sesi pada Kamis 13 April dan 2 sesi lainnya pada Jumat 14 April. Tim seleksi disini sifatnya memfasilitasi tim yang ditunjuk oleh KPU RI,”ujar dia Rabu malam (12/4/2023).

    Baca juga:  Koramil 1806-04/TB dan Warga Gotong Royong Bangun Rumah Layak Huni di Kampung Idoor

    Dijelaskannya, penilaian psikotest ini akan digabungkan dengan test tertulis atau Computer Assisted Test (CAT) yang telah dilaksanakan pada Selasa 11 April lalu.” Nilai dari Psikotest dan CAT itu merupakan satu kesatuan, sehingga nantinya hanya ada 20 peserta yang dinyatakan lolos untuk mengikuti tahapan selanjutnya yaitu kesehatan dan wawancara,”ungkapnya.

    Baca juga:  DPRK Tantang Cabup-Cawabup Manokwari Tuntaskan Kawasan Kumuh dalam 100 Hari

    Pada CAT yang dipusatkan di UNIPA, ada sejumlah peserta dari sejumlah kabupaten yang tidak hadir sehingga dianggap tidak mendapatkan nilai CAT. Sedangkan psikotest, akan dipusatkan di SMK N 2 Manokwari.(LP3/Red)

    Latest articles

    Sembilan Tahun Beruntun, SKK Migas Kembali Kantongi Opini WTP

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – SKK Migas kembali mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan tahun 2024. Ini menjadi tahun...

    More like this

    Bupati Manokwari Tambah 6 Tenaga Ahli untuk Mendukung Pemerintahannya

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou kembali menambah Tenaga (TA) untuk mendukung pemerintahannya bersama...

    Wabup Bintuni Sidak Rumah Bantuan di Korano Jaya: Sio … Bagus-Bagus Ini Terbengkalai

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyayangkan kondisi puluhan...

    Ratusan Kendaraan yang Ditilang semakin Menumpuk, Polisi Minta Warga Ambil Kendaraannya

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Satuan Lalu Lintas Polresta Manokwari mengimbau masyarakat pemilik kendaraan bermotor yang diamankan...