28.4 C
Manokwari
Rabu, Mei 21, 2025
28.4 C
Manokwari
More

    Irjen Pol. Daniel T.M. Silitonga Injakkan Kaki di Mapolda Papua Barat

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Polda Papua Barat melakukan proses penyambutan Kapolda Papua Barat yang baru, Irjen Pol Daniel T. Monang Silitonga, Senin (4/7/2022) di Mapolda Papua Barat. Dalam penyambutan di Mapolda ini juga hadir Ketua Dewan Adat Papua (DAP) Wilayah, Doberay Keliopas Meidodga.

    Baca juga:  Kunjungan Kerja ke Wondama, Isir Marathon Bertemu Penyelenggara Pilkada dan Tokoh Masyarakat

    Menginjakkan kaki di Mapolda, Kapolda Papua Barat dan istri yang merupakan Ketua Bhayangkari Papua Barat disambut pejabat utama Polda Papua Barat dan personel. Selain itu, juga dilakukan upacara pedang pora.

    Baca juga:  Satlantas Polres Manokwari Borong Penghargaan Inovasi Tingkat Polda PB

    Setelah disambut oleh jajaran Polda Papua Barat, dilaksanakan serah terima jabatan (sertijab) Ketua Bhayangkari Papua Barat kepada Tathy Daniel Silitonga.

    Baca juga:  771 ASN Mulai Diperiksa, Polda Papua Barat Dalami Honorer 'Penyusup'

    Kabid Humas Polda Papua Barat, Kombes Pol Adam Erwindi, mengatakan usai penyambutan akan dilakukan apel kesatuan serta pelepasan mantan Kapolda Papua Barat, Irjen Pol. Tornagogo Sihombing. (LP3/Red)

    Latest articles

    Lima Distrik Baru di Manokwari Miliki Kode Wilayah

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kepala Bagian Pemerintahan Setda Kabupaten Manokwari, Samoel Aronggear, melakukan pertemuan dengan Direktur Toponimi dan Batas Daerah Direktorat Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri...

    More like this

    Satuan Lantas Polresta Manokwari dan Samsat Maraton Gelar Sweeping, Sasaran Pajak Kendaraan

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Samsat Manokwari bekerjasama dengan satuan lalu lintas Polresta Manokwari kembali menggelar sweeping...

    Personil Polres Pegaf ikut Evakuasi Korban Banjir di Pegaf

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Sebanyak 35 personil gabungan Polres Pegunungan Arfak Basarnas dan TNI dikerahkan untuk pencarian...

    Polsek Prafi Berhasil Tangkap Pencuri Tangki Semprot

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Kepolisian Resor Manokwari melalui Polsek Prafi berhasil mengungkap kasus pencurian 39 Unit...