26.1 C
Manokwari
Senin, Mei 20, 2024
26.1 C
Manokwari
More

    Satlantas dan Dishub Sinergi Pengaturan Lalu Lintas di Manokwari

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Manokwari bersama Dinas Perhubungan (Dishub) Manokwari terus bersinergi untuk menumbuhkan kesadaran tertib berlalu lintas pada masyarakat. Selain menggelar apel bersama, dilaksanakan pengaturan lalu lintas pada Selasa (12/10/2021).

    Baca juga:  Papua Barat Terbaik Toleransi Beragama, Edi Budoyo: Ini Patut Diapresiasi

    Kapolres Manokwari melalui Kasatlantas Polres Manokwari, Iptu Subhan S. Ohoimas, mengungkapkan pelaksanaan apel pagi gabungan diharapkan terjalin komunikasi yang baik antara Satlantas dan Dishub Manokwari.

    Baca juga:  Polisi Lacak Keberadaan Sopir Hilux Penabrak 2 Warga di Jalan Esau Sesa

    “Selama pengaturan dilaksanakan, juga ada kegiatan imbauan/teguran dan penindakan pelanggaran lalu lintas kepada pengendara kendaraan bermotor,” jelas Subhan.

    Baca juga:  Hari Kartini, 12 Perempuan Papua Barat Raih Award Nasional

    Pengaturan lalu lintas di sepanjang jalan di Manokwari ini untuk mengantisipasi kemacetan dan kecelakaan lalu lintas serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada pengguna jalan. (LP3/Red)

    Latest articles

    Hermus Apresiasi Peran KKST Dukung Pembangunan Manokwari

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Bupati Manokwari, Hermus Indou, menghadiri pelantikan dan rapat kerja (raker) Kerukunan Keluarga Sulawesi Tenggara (KKST) Manokwari pengurus periode 2023-2028, Minggu (19/5/2024). Hermus...

    More like this

    Hermus Apresiasi Peran KKST Dukung Pembangunan Manokwari

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Bupati Manokwari, Hermus Indou, menghadiri pelantikan dan rapat kerja (raker) Kerukunan...

    Setelah Dilantik, Anggota PPD se-Manokwari Ikuti Orientasi Tugas

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Puluhan Panitia Pemilihan Distrik (PPD) se Manokwari mengikuti masa orientasi tugas yang...

    Petrus Kasihiw Komitmen Dampingi AFU di Pilgub Papua Barat Daya

    SORONG, LinkPapua.com - Petrus Kasihiw menyatakan komitmennya mendampingi Abdul Faris Umlati (AFU) sebagai bakal...